www.wikidata.id-id.nina.az
Vidovdan Abjad Kiril Serbia Vidovdan Hari St Vitus adalah hari raya keagamaan dan nasional Serbia slava perayaan yang dieringati pada 28 Juni kalender Gregorian atau 15 Juni menurut kalender Julian Gereja Ortodoks Serbia menetapkannya sebagai Hari mengenang Pangeran Santo Lazar dan martir kudus Serbia yang gugur dalam Pertempuran Kosovo melawan Kekaisaran Ottoman pada 15 Juni 1389 menurut kalender Julian Vidovdan merupakan bagian penting dalam identitas nasional Serbia 1 VidovdanPerayaan Vidovdan di monumen Gazimestan 2009 Dirayakan olehBangsa Serbia Gereja Ortodoks Serbia KegiatanHari pestaTanggal28 Juni kalender Gregorian 15 Juni kalender Julian FrekuensitahunanTerkait denganSlavaPeristiwa sunting nbsp Poster perang Britania Raya memperingati Vidovdan sebagai bentuk solidaritas kepada sekutu Serbia selama kampanye militer Serbia Perang Dunia I Vidovdan dianggap sebagai tanggal yang sangat penting bagi orang Serbia di mana peristiwa peristiwa bersejarah berikut terjadi saat Vidovdan Tanggal kejadian berikut mengikuti kalender Gregorian 1389 tentara Utsmani yang dipimpin Sultan Murad I bertempur 2 3 4 5 6 melawan tentara Serbia yang dipimpin oleh Pangeran Lazar Hrebljanovic dalam Pertempuran Kosovo di padang Kosovo Sultan Murad dan Pangeran Lazar sama sama gugur dalam pertempuran Mitos Kosovo kemudian menjadi unsur penting pembentuk identitas nasional Serbia 7 1876 Serbia menyatakan perang terhadap Kesultanan Utsmaniyah Perang Serbia Utsmaniyah 1876 1878 1914 pembunuhan putra mahkota Franz Ferdinand dari Austria oleh Gavrilo Princip memicu Perang Dunia Pertama Suatu kebetulan di mana sang putera mahkota mengunjungi Sarajevo pada hari Vidovdan tetapi peristiwa pembunuhan yang terjadi bertepatan dengan Vidovdan menambahkan sensasi nasionalisme ke dalam perayaan Vidovdan 8 1916 Radomir Vesovic dan perwira Montenegro lainnya merencanakan pemberontakan di Montenegro terhadap pasukan pendudukan Austria Hungaria 9 1919 Perjanjian Versailles ditandatangani untuk mengakhiri Perang Dunia I 10 1921 Raja Serbia Aleksandar I mengesahkan konstitusi baru Kerajaan Serbia Kroasia dan Slovenia yang dikenal sebagai Konstitusi Vidovdan Vidovdanski ustav 11 1989 pada peringatan 600 tahun pertempuran Kosovo pemimpin Yugoslavia Slobodan Milosevic menyampaikan pidato Gazimestan di lokasi pertempuran bersejarah itu 12 2001 Slobodan Milosevic diserahkan ke ICTY untuk diadili atas kasus kejahatan perang 13 2006 Montenegro diterima sebagai negara anggota Perserikatan Bangsa Bangsa ke 192 14 2008 pertemuan perdana Dewan Perkumpulan Kotamadya di Kosovo dan Metohija berlangsung 15 2018 Museum Nasional Serbia dibuka kembali di Beograd setelah 15 tahun renovasi 16 Referensi sunting Đorđevic 1990 Emmert Thomas Allan 1990 Serbian Golgotha Kosovo 1389 East European Monographs ISBN 978 0 88033 175 3 Daniel Waley Peter Denley 2013 Later Medieval Europe 1250 1520 Routledge p 255 ISBN 978 1 317 89018 8 Ian Oliver 2005 War and Peace in the Balkans The Diplomacy of Conflict in the Former Yugoslavia I B Tauris p vii ISBN 978 1 85043 889 2 John Binns 2002 An Introduction to the Christian Orthodox Churches Cambridge University Press p 197 ISBN 978 0 521 66738 8 The battle is remembered as a heroic defeat but historical evidence suggests an inconclusive draw John K Cox 2002 The History of Serbia Greenwood Publishing Group p 30 ISBN 978 0 313 31290 8 Isabelle Dierauer 16 Mei 2013 Disequilibrium Polarization and Crisis Model An International Relations Theory Explaining Conflict University Press of America hlm 88 ISBN 978 0 7618 6106 5 Manfried Rauchensteiner Der Erste Weltkrieg und das Ende der Habsburgermonarchie 1914 1918 2013 p 87 Rakocevic 1997 hlm 313 Treaty of Versailles Signatures and Protocol Robert J Donia John Van Antwerp Fine Bosnia and Hercegovina A Tradition Betrayed Columbia University Press 1995 p 126 The Kosovo Conflict and International Law An Analytical Documentation 1974 1999 ed Heike Krieger pp 10 11 Cambridge University Press 2001 ISBN 0 521 80071 4 online version in Milosevic s official website Milosevic extradited BBC News 28 Juni 2001 Diakses tanggal 3 Maret 2014 GENERAL ASSEMBLY APPROVES ADMISSION OF MONTENEGRO TO UNITED NATIONS INCREASING NUMBER OF MEMBER STATES TO 192 United Nations 28 June 2006 Diakses tanggal 26 Juni 2017 Kosovo Serbs launch new assembly BBC News 28 Juni 2008 Diakses tanggal 28 Juni 2008 Reopening of national museum in Belgrade The Associated Press 28 June 2018 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018 06 29 Diakses tanggal 28 June 2018 Pranala luar sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Vidovdan News articles What is Vidovdan and why is it so important to Serbs B92 22 Juni 2012 Serbian War Vets Celebrate Vidovdan Balkan Insight 29 Juni 2012 Graham Stephen 1930 St Vitus Day E Benn Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Vidovdan amp oldid 23328886