www.wikidata.id-id.nina.az
Tungau debu rumah kadang kadang secara kurang tepat disebut kutu debu rumah bahasa Inggris house dust mite HDM adalah hewan sangat kecil yang umum dijumpai di permukiman manusia Dengan ukuran tubuhnya sekitar 420 µm sekitar 0 5 mm panjang dan 250 320 µm lebar tungau ini memakan sisa sisa materi organik seperti kelupasan kulit manusia yang banyak ditemui di tempat tinggal manusia Tungau ini diketahui sebagai pemicu serangan asma dan gejala gejala alergi di seluruh dunia Penyebabnya adalah enzim enzim terutama protease yang keluar dari perut bersama sama kotorannya Tungau debu rumah Dermatophagoides pteronyssinus Dermatophagoides pteronyssinus dan D farinae adalah dua jenis yang berbeda Jenis ketiga adalah Euroglyphus maynei yang juga banyak dijumpai di mana mana Biologi suntingSpesies sunting Spesies yang dikenal saat ini adalah 1 Dermatophagoides farinae Tungau debu rumah Amerika Dermatophagoides pteronyssinus Tungau debu rumah Eropa Dermatophagoides evansi Dermatophagoides microceras Dermatophagoides halterophilus Dermatophagoides siboney Dermatophagoides neotropicalis Dermatophagoides alexfaini Dermatophagoides anisopoda Dermatophagoides chirovi Dermatophagoides deanei Dermatophagoides rwandae Dermatophagoides scheremeteroskyi Dermatophagoides scheremetewskyi Dermatophagoides simplex Euroglyphus maynei Euroglyphus longior Hirstia domicola Malayoglyphus carmelitus Malayoglyphus intermedius Pyroglyphus africanus Sturnophagoides brasiliensis Blomia tropicalisPranala luar suntingDust Mites Bersihkan Rumah Dari Tungau Diarsipkan 2013 06 08 di Wayback Machine Dust Mite Control from Clemson Extension Home amp Garden Information Center Diarsipkan 2007 10 12 di Wayback Machine Dust Mite Information Allergies biology control measures and locating dust mites Diarsipkan 2013 12 30 di Wayback Machine house dust mites Diarsipkan 2009 01 25 di Wayback Machine on the UF IFAS Featured Creatures Web site nbsp Artikel bertopik hewan ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs House Dust Mites Ecology Biology Prevalence Epidemiology and Elimination Diakses tanggal 25 May 2021 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Tungau debu rumah amp oldid 23019715