www.wikidata.id-id.nina.az
Tlaga adalah desa di kecamatan Punggelan Banjarnegara Jawa Tengah Indonesia TlagaDesaNegara IndonesiaProvinsiJawa TengahKabupatenBanjarnegaraKecamatanPunggelanKode pos53462Kode Kemendagri33 04 12 2016Luas km Jumlah penduduk jiwaKepadatan jiwa km Daftar isi 1 Geografi 2 Ekonomi 3 Pendidikan 4 Pranala luarGeografi suntingTlaga berbatasan dengan Desa Petuguran Tanjungtirta Mlaya Sipedang Banjarmangu dan Hutan Pinus yang menghubungkan kecamatan Kalibening dan Pandanarum Tlaga merupakan pertemuan antara Sungai Brukah Gedongan dan Pekacangan yang mana menyatu menjadi Sungai Pekacangan puncak tertingi desa Tlaga di dusun slimpet Ekonomi suntingSebagian besar penduduk Tlaga bekerja sebagai Petani Namun ada sebagian yang bekerja sebagai PNS Buruh Wirausaha dan lain sebagainya Untuk aktivitas ekonomi sendiri masyarak Tlaga biasanya membeli kebutuhan pokok di Pasar Pon yang berada di dusun Larangan dimana Pasar Pon ada setiap 5 hari sekali Untuk setiap harinya warga memilih ke Pasar Wanadadi yang dibuka setiap hari bahkan sampai ke Pasar Kota pusat kelurahan desa dan puskesmas ada di dusun LaranganPendidikan suntingSD Negeri 1 Tlaga SD Negeri 2 Tlaga SD Negeri 1 Tlaga Jauh Dusun Gomblang MI GUPI 1 TlagaPranala luar sunting nbsp Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Tlaga Punggelan Banjarnegara amp oldid 24335261