www.wikidata.id-id.nina.az
Timor Timur adalah sebuah bekas daerah pemilihan dalam pemilihan umum legislatif di Indonesia Pada masanya daerah pemilihan ini merupakan pemekaran dari daerah pemilihan Nusa Tenggara Timur pada tahun 1987 dan meliputi seluruh kabupaten dan kota di Timor Timur Timor TimurBekas Daerah pemilihanuntuk Dewan Perwakilan RakyatRepublik IndonesiaWilayahSeluruh wilayah Timor TimurPopulasi747 750 1990 Daerah pemilihan bekasDibentuk1987Dibubarkan1999Kursi4Digantikan olehNusa Tenggara TimurDibentuk dariNusa Tenggara TimurDaerah pemilihan ini dibubarkan pada tahun 1999 1 seiring dengan menolaknya rakyat Timor Leste untuk menerima otonomi khusus melalui referendum pada Agustus 1999 dan memilih untuk merdeka dari Indonesia Para Anggota DPR pada periode terakhir tersebut akhirnya bergabung dengan daerah pemilihan Nusa Tenggara Timur Daftar isi 1 Wilayah 2 Daftar Anggota 3 Catatan kaki 4 Lihat pula 5 Pranala luarWilayah sunting1987 1999 Seluruh kabupaten dan kota di Provinsi Timor Timur Kabupaten Aileu Ainaro Ambeno Baucau Bobonaro Covalima Dili Ermera Lautem Liquica Manatuto Manufahi Viqueque dan Kota Administratif Dili Daftar Anggota suntingDaftar mengikuti urutan abjad nama anggota Partai yang memiliki lebih dari satu anggota diletakkan di bersamaan dan di atas Pemilihan umum Anggota DPR Partai1987 Parlemen ke 5 Clementino dos Reis Amaral GolkarPetronella Maria InacioSalvador Januario Ximenes SoaresSis Hendarwati Hadiwitarto1992 Parlemen ke 6 Guilherme dos Santos GolkarSalvador Januario Ximenes SoaresSis Hendarwati HadiwitartoY B Wiyanjono PDI1997 Parlemen ke 7 Antonio Freitas Parada GolkarOtto DaryonoSalvador Januario Ximenes SoaresY B Wiyanjono PDI1999 Parlemen ke 8 Natercia M J O Soares GolkarSetya NovantoRekso Ageng Herman PDI PRonny B HutagaolOktober 1999 Daerah pemilihan dibubarkan Anggota DPR bergabung dengan daerah pemilihan Nusa Tenggara TimurCatatan kaki sunting https id quora com Timor Timur lepas dari Indonesia pada Oktober 1999 Apakah ini memengaruhi posisi anggota DPR periode 1999 2004 yang berasal dari daerah pemilihan Timor Timur ch 10 amp oid 32927070 amp share 06f96207 amp srid ewB6U amp target type questionLihat pula suntingDaftar daerah pemilihan nasional Indonesia Nusa Tenggara Timur I daerah pemilihan Pranala luar sunting Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Timor Timur daerah pemilihan amp oldid 23737876