www.wikidata.id-id.nina.az
Awan stratusAwan stratusAwan stratusSingkatanStSimbolKetinggiandi bawah 2 000 meter m ft lbs Stratus St adalah awan yang berbentuk kabut yang berada pada ketinggian rendah 1 Awan stratus termasuk dalam sepuluh bentuk dasar awan atau genera istilah stratus menunjukan pelapisan atau stratifikasi yang berbentuk lembaran atau lapisan 1 Awan stratus tidak tumbuh secara vertikal seperti tipe kumulus awan ini berkembang mengikuti aliran angin yang mengakibatkan udara terkondensasi pada ketinggian rendah 1 2 Awan stratus terdiri dari butir butir air dan berada di ketinggian di bawah 2 km 1 Awan ini dapat berkembang menjadi nimbostratus yang akan menghasilkan hujan dan cuaca yang buruk 2 Awan stratus berbentuk seragam dan cenderung datar dengan warna abu abu awan ini dapat menyebabkan gerimis 3 Bentuk awan stratus tipis sehingga dapat menghasilkan korona atau cincin cahaya yang terbentuk akibat difraksi sinar matahari atau bulan 1 Awan status jarang menghasilkan hujan karena gerakan vertikal keatas untuk memicu presipitasinya sangat lemah 4 Kombinasi awan stratus dengan awan lainnya akan membentuk jenis jenis awan antara lain cirrostratus altostratus nimbostratus dan stratokumulus 4 Referensi sunting a b c d e Trewartha Glenn T dan Horn Lyle H 1995 Pengantar Iklim Edisi kelima Yogyakarta Gadjah Mada University Press ISBN 979 420 375 0 Pemeliharaan CS1 Banyak nama authors list link a b Mengenal jenis jenis awan Kementerian Pertanian Republik Indonesia Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014 05 28 Diakses tanggal 27 Mei 2014 Inggris Cloud Classification and Characteristics National Weather Service Weather Forecast Office Diakses tanggal 27 Mei 2014 a b Inggris Stratus clouds USA Today Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019 07 28 Diakses tanggal 27 Mei 2014 nbsp Artikel bertopik meteorologi dan klimatologi ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Stratus amp oldid 19176664