www.wikidata.id-id.nina.az
Sistem renin angiotensin RAS atau sistem renin angiotensin aldosteron RAAS adalah sistem hormon yang mengatur tekanan darah dan keseimbangan cairan dan elektrolit serta resistensi pembuluh darah sistemik 1 Ketika aliran darah ginjal berkurang sel sel jukstaglomerulus di ginjal mengubah prekursor prorenin sudah ada dalam darah menjadi renin dan mensekresikannya ke dalam sirkulasi Renin plasma kemudian memecah angiotensinogen yang dilepaskan oleh hati menjadi angiotensin I Angiotensin I selanjutnya diubah menjadi angiotensin II oleh enzim pengubah angiotensin ACE yang ditemukan pada permukaan sel endotel vaskular terutama pada paru paru 2 Angiotensin II adalah peptida vasokonstriksi kuat yang menyebabkan pembuluh darah menyempit mengakibatkan peningkatan tekanan darah 3 Angiotensin II juga merangsang sekresi hormon aldosteron dari korteks adrenal Aldosteron menyebabkan tubulus ginjal meningkatkan reabsorbsi natrium retensi natrium dan air sekaligus menyebabkan ekskresi kalium untuk menjaga keseimbangan elektrolit 4 Hal ini meningkatkan volume cairan ekstraseluler dalam tubuh yang juga meningkatkan tekanan darah Jika RAS aktif secara tidak normal tekanan darah akan terlalu tinggi Ada beberapa jenis obat yang meliputi inhibitor ACE ARB dan inhibitor renin yang mengganggu berbagai langkah dalam sistem ini untuk meningkatkan tekanan darah Obat obatan ini merupakan salah satu cara utama untuk mengontrol tekanan darah tinggi gagal jantung gagal ginjal dan komplikasi dari diabetes 5 6 Referensi sunting Fountain John H Lappin Sarah L 2022 Physiology Renin Angiotensin System Treasure Island FL StatPearls Publishing PMID 29261862 Schmieder R 2005 05 Mechanisms for the Clinical Benefits of Angiotensin II Receptor Blockers American Journal of Hypertension dalam bahasa Inggris 18 5 720 730 doi 10 1016 j amjhyper 2004 11 032 Periksa nilai tanggal di date bantuan Vukelic Sasa Griendling Kathy K 2014 02 28 Angiotensin II from vasoconstrictor to growth factor a paradigm shift Circulation Research 114 5 754 757 doi 10 1161 CIRCRESAHA 114 303045 ISSN 1524 4571 PMC 3985550 nbsp PMID 24577962 Scott Jonathan H Menouar Mohammed A Dunn Roberta J 2022 Physiology Aldosterone Treasure Island FL StatPearls Publishing PMID 29261963 Williams Bryan 2016 06 Drug discovery in renin angiotensin system intervention past and future Therapeutic Advances in Cardiovascular Disease dalam bahasa Inggris 10 3 118 125 doi 10 1177 1753944716642680 ISSN 1753 9447 PMC 5933671 nbsp PMID 27126389 Periksa nilai tanggal di date bantuan Pemeliharaan CS1 Format PMC link Robles Nicolas Roberto Cerezo Isis Hernandez Gallego Roman 2014 01 Renin Angiotensin System Blocking Drugs Journal of Cardiovascular Pharmacology and Therapeutics dalam bahasa Inggris 19 1 14 33 doi 10 1177 1074248413501018 ISSN 1074 2484 Periksa nilai tanggal di date bantuan Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Sistem renin angiotensin amp oldid 22264820