www.wikidata.id-id.nina.az
Sisa sisa supernova adalah sebuah struktur yang dihasilkan dari ledakan bintang dalam sebuah supernova Dihasilkan dari meluasnya gelombang kejut dan berisi materi yang dilepaskan dalam ledakan tersebut Salah satu sisa sisa supernova yang teramati dengan baik adalah SN 1987A yang berasal dari sebuah supernova yang teramati pada bulan Februari 1987 Sisa sisa supernova yang terkenal lainnya adalah Nebula kepiting Tycho sisa sisa SN 1572 serta Kepler yang merupakan sisa sisa SN 1604 Sisa sisa supernova yang baru baru ini ditemukan adalah G1 9 0 3 yang ditemukan di pusat Galaksi Bimasakti 1 Galeri Sunting nbsp Sisa sisa supernova Kepler nbsp Sisa sisa supernova N49 Referensi Sunting Discovery of most recent supernova in our galaxy May 14 2008 nbsp Artikel bertopik astronomi ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Sisa sisa supernova amp oldid 22370891