www.wikidata.id-id.nina.az
SMP BOPKRI 1 Yogyakarta merupakan salah satu Sekolah menengah pertama swasta di Daerah Istimewa Yogyakarta SMP BOPKRI 1 YogyakartaInformasiJenisSwastaAkreditasiANomor Pokok Sekolah Nasional20403297Kepala SekolahWildan Nor TriwicaksonoJumlah kelas6Rentang kelasVII VIII IXKurikulum Kurikulum 2013 Kurikulum MerdekaJumlah siswa145StatusSekolah Standar NasionalNEM tertinggi333AlamatLokasiJl Mas Suharto Jambu No 48 Tegal Panggung Yogyakarta Daerah Istimewa Yogyakarta IndonesiaTel Faks 0274 563198Situs websmpbosa yk wbr sch wbr idSurelsmp bosa yk gmail comMotoSejarah suntingPada awalnya merupakan bekas sekolah Cina HCS Hollandsch Chineesche School Pada saat kongres PARKINDO Partai Kristen Indonesia di Surakarta tanggal 18 Desember 1945 diputuskan untuk mendirikan sebuah lembaga pendidikan bernama Badan Oesaha Pendidikan Kristen Indonesia BOPKRI di Kota Yogyakarta Pada pertengahan tahun 1946 BOPKRI mendirikan sekolah setingkat SMA sebanyak 2 buah yaitu SMA I dan SMA II yang keduanya menempati gedung HCS Hollandsch Chineesche School Pada tahun 1949 bangunan tersebut difungsikan menjadi gedung SMP BOPKRI I kemudian pada 1952 sampai sekarang menjadi SMP BOPKRI I Yogyakarta Secara arsitektural bangunan bergaya indis yaitu perpaduan antar arsitektur lokal Jawa dengan arsitektur kolonial Eropa Perpaduan tersebut tercermin pada bentuk atap limasan yang dipadu dinding tebal pintu yang berjajar sebanyak 17 buah dan 30 buah jendela membentuk fasad bangunan yang kokoh Pada bagian fasad depan terdapat akses masuk ke bangunan utama berbentuk semacam porch Denah bangunan berbentuk U menghadap ke barat terdiri atas sembilan ruang lama dan delapan ruang baru yaitu ruang kelas kepala sekolah tata usaha perpustakaan laboratorium aula kafe pos satpam dan lainnya Atap berbentuk limasan dengan penutup genteng di sebelah utara dan selatan terdapat louvre yaitu bentuk atap yang tinggi dengan kemiringan tajam dan dihiasi dengan menara kecil berfungsi sebagai ventilasi udara Bagian teras depan antara pilar dihubungkan dengan lengkungan setengah lingkaran berjumlah sembilan salah satu pilar lebih besar pada pintu masuk bangunan induk Di atas teras terdapat ventilasi udara bentuk loster Pintu masuk berukuran tinggi dan lebar berdaun pintu dua Bangunan tambahan hanya pada bagian sisi selatan dari bangunan lama Bangunan SMP BOPKRI 1 Yogyakarta ditetapkan sebagai Cagar Budaya dengan Per Men Budpar RI No PM25 PW 007 MKP 2007 Bangunan terletak di Jalan Mas Suharto Tegalpanggung Danurejan Yogyakarta Referensi sunting 1 Diarsipkan 2021 05 10 di Wayback Machine https kebudayaan kemdikbud go id bpcbyogyakarta smp bopkri 1 yogyakarta Diarsipkan 2021 05 10 di Wayback Machine About smpbosa yk sch id Diakses tanggal 2021 05 10 lt ref gt http smpbosa yk sch id about Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title SMP BOPKRI 1 Yogyakarta amp oldid 24288135