www.wikidata.id-id.nina.az
Ruhr bahasa Jerman Ruhrgebiet diucapkan ˈʁuːɐ ɡeˌbiːt simak adalah sebuah kawasan yang terletak di negara bagian Nordrhein Westfalen di Jerman Dengan kepadatan penduduk sebesar 2 800 km dan jumlah penduduk yang melebihi 5 juta 2011 1 kawasan ini merupakan kawasan perkotaan terbesar di Jerman dan yang terbesar ketiga di Uni Eropa 2 Kawasan ini terdiri dari beberapa kota industri besar yang berbatasan dengan Sungai Ruhr di selatan Sungai Rhein di barat dan Sungai Lippe di utara Di barat daya kawasan ini berbatasan dengan Bergisches Land Wilayah ini merupakan bagian dari kawasan metropolitan Rhein Ruhr yang dihuni oleh lebih dari 12 juta orang yang merupakan salah satu yang terbesar di Eropa Peta lokasi Ruhr di JermanDari barat ke timur kawasan ini mencakup kota Duisburg Oberhausen Bottrop Mulheim an der Ruhr Essen Gelsenkirchen Bochum Herne Hagen Dortmund dan Hamm serta distrik Wesel Recklinghausen Unna dan Ennepe Ruhr Kreis Kota kota dengan jumlah penduduk terbesar di wilayah ini adalah Dortmund sekitar 600 000 Essen sekitar 590 000 dan Duisburg sekitar 500 000 Kawasan Ruhr tidak memiliki pusat pemerintahan setiap kota memiliki pemerintahannya sendiri walaupun terdapat institusi suprakomunal Regionalverband Ruhr di Essen Dalam sejarahnya kota kota Ruhr barat seperti Duisburg dan Essen masuk ke dalam wilayah Rheinland sementara bagian timur Ruhr termasuk Gelsenkirchen Bochum Dortmund dan Hamm adalah bagian dari wilayah Westfalen Semenjak abad ke 19 kawasan kawasan ini bersama sama mengalami pertumbuhan pesat menjadi sebuah kawasan industri besar Catatan kaki Sunting Ruhr Regionalverband 2018 01 09 Zensus 2011 www metropoleruhr de dalam bahasa Jerman Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018 02 06 Diakses tanggal 2018 02 05 Demographia World Urban Areas Diakses 31 Juli 2016 Bacaan lanjut SuntingBotting Douglas 1985 From the Ruins of the Reich Germany 1945 1949 New York Crown Publishing ISBN 0 517 55865 3 Dickinson Robert E 1945 The Regions of Germany 7 London Routledge hlm 70 French Directorate for Economic Affairs 8 September 1945 Memorandum on the separation of the German industrial regions diarsipkan dari versi asli tanggal 2011 08 09 diakses tanggal 2018 06 25 Gareau Frederick H June 1961 Morgenthau s Plan for Industrial Disarmament in Germany Western Political Quarterly 14 2 517 53 JSTOR 443604 GI staff 1966 German International 10 hlm 30 Osmanczyk Edmund Jan Mango Anthony 2003 Encyclopedia of the United Nations and International Agreements A to F hlm 1970 Lane Kathryn 2001 Germany The Land hlm 24 Levine Alan J 1992 Second Battle of the Ruhr The Strategic Bombing of Germany 1940 1945 edisi ke illustrated Greenwood Publishing Group hlm 172 174 ISBN 9780275943196 Yoder Amos July 1955 The Ruhr Authority and the German Problem Review of Politics 17 3 345 358 doi 10 1017 s0034670500014261 JSTOR 1404797 nbsp Artikel bertopik geografi atau tempat Jerman ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Ruhr area Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Ruhr amp oldid 23761099