www.wikidata.id-id.nina.az
Republic P 47 Thunderbolt juga dikenal sebagai Jug adalah sebuah pesawat tempur terbesar terberat dan termahal dalam sejarah yang menggunakan satu buah mesin piston 18 silider 2 Ia merupakan salah salah satu pesawat tempur utama USAAF semasa Perang Dunia II Pesawat ini turut juga digunakan oleh pasukan udara Pihak Sekutu yang lain P 47 bukan hanya sangat efektif dalam pertempuran udara tetapi juga terbukti ahli dalam serangan darat Ia memiliki delapan senapan mesin kaliber 50 empat buah pada setiap sayapnya Jika memiliki muatan penuh P 47 bisa mencapai berat hingga delapan ton Pesawat setaranya pada zaman modern yaitu A 10 Thunderbolt II mendapat namanya dari P 47 Republic P 47 ThunderboltSebuah pesawat Republic P 47TipePesawat tempur PengebomPerancangAlexander de SeverskyAlexander KartveliTerbang perdana6 Mei 1941Dipensiunkan1955 Penjaga Udara Nasional A SPengguna utamaAngkatan Udara Amerika SerikatJumlah produksi15 686Harga satuanAS 85 000 pada tahun 1945 1 Daftar isi 1 Spesifikasi P 47D 40 Thunderbolt 1 1 Ciri ciri umum 1 2 Performance 1 3 Persenjataan 2 Lihat juga 2 1 Referensi 2 2 Bibliografi 3 Pranala luarSpesifikasi P 47D 40 Thunderbolt suntingData diambil dari P 47 Thunderbolt in Action Ciri ciri umum sunting Kru 1 Panjang 11 0173 m 36 ft 1 75 in Rentang sayap 12 429 m 40 ft 95 16 in Tinggi 4 472 m 14 ft 81 16 in Airfoil Seversky S 3 Berat kosong 4 536 kg 10 000 lb Berat maksimum saat lepas landas 7 938 kg 17 500 lb Mesin 1 x Pratt amp Whitney R 2800 59 18 cylinder air cooled radial piston engine 2 000 hp 1 500 kW Baling baling 4 bladed 4 bilah Curtiss Electric C542S constant speed propeller diameter 4 m 13 ft Performance sunting Laju maksimum 686 km h 426 mph 370 kn di ketinggian 9 144 m 30 000 ft Jangkauan 1 660 km 1 030 mi 900 nmi Langit langit batas 13 000 m 42 000 ft Persenjataan sunting 8 x Senapan mesin M2 Browning 50 in 12 7 mm 3400 peluru Mencapai 1 134 kg 2 500 lb bom 10 x 127 mm 5 in roket tanpa kendaliLihat juga suntingRepublic P 43 Republic XP 72 Focke Wulf Fw 190 Grumman F6F Hellcat Hawker Typhoon Hawker Tempest Polikarpov I 185 Vought F4U Corsair Mitsubishi A7MReferensi sunting National Museum of the Air Force Fact sheet Gunston 1980 hal 22 Bibliografi sunting Air Force Association Air Force Fifty Nashville Tennessee Turner Publishing 1998 limited edition ISBN 1 56311 409 7 Barnes Frank C Cartridges of the World Fairfield OH DBI Books 1989 ISBN 978 0 87349 605 6 Caldwell Donald The Luftwaffe Over Germany Defense of the Reich St Paul Minnesota MBI Publishing Company 2007 ISBN 978 1 85367 712 0 Davis Larry P 47 Thunderbolt in Action Squadron Signal Publications 67 Carrollton Texas Squadron Signal Publications 1984 ISBN 0 89747 161 X Donald David ed American Warplanes of the Second World War London Airtime Publications 1995 ISBN 1 84013 392 9 Gunston Bill Aircraft of World War 2 London Octopus Books Limited 1980 ISBN 0 7064 1287 7 Hagedorn Dan Republic P 47 Thunderbolt The Final Chapter Latin American Air Forces Service St Paul Minnesota Phalanx Publishing Co Ltd 1991 ISBN 0 9625860 1 3 Pranala luar sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai P 47 Thunderbolt P47Pilots com P 47 Pilot Biographies Pilot Stories Photo Gallery The Cradle of Aviation Museum history of the P 47 Diarsipkan 2008 05 10 di Wayback Machine South American Jug The P 47 Thunderbolt of the Fuerza Aerea de Chile FACH IPMS Stockholm Diarsipkan 2010 12 19 di Wayback Machine Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Republic P 47 Thunderbolt amp oldid 22611601