www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu waktu Cari sumber Pertja Barat berita surat kabar buku cendekiawan JSTORArtikel ini sedang dalam perubahan besar untuk sementara waktu Untuk menghindari konflik penyuntingan dimohon jangan melakukan penyuntingan selama pesan ini ditampilkan Halaman ini terakhir disunting oleh OrophinBot Kontrib Log 16 hari 160 menit lalu Pesan ini dapat dihapus jika halaman ini sudah tidak disunting dalam beberapa jam Jika Anda adalah penyunting yang menambahkan templat ini harap diingat untuk menghapusnya setelah selesai atau menggantikannya dengan Under construction di antara masa masa menyunting Anda Pertja Barat terbit pertama di Padang pada 1890 dengan mengusung jargon Organ dari Segala Bangsa Pendirinya adalah Lie Bian Goan Surat kabar ini dikomandoi oleh Dja Endar sebagai pemimpin redaksi H A Gani mengurusi administrasi dan Dja Endar Boengsoe menjadi redacteur sekaligus Veranwoordelick Mereka berkantor di Kantoor administratie Pondok Padang Surat kabar ini berhenti terbit pada 1911 1 Pertja BaratOrgan dari Segala BangsaTipeSurat kabar harianPendiriLie Bian GoanPemimpin redaksiDja EndarDidirikan1890BahasaBahasa IndonesiaBerhenti publikasi1911PusatAdministratie Pondok PadangNegaraIndonesiaKotaPadangMeski terbit di Padang Pertja Barat punya agen di beberapa negara seperti Agent boeat Nederland Algemeen Exp B J Rubben amp Co Amsterdam Boeat Frankrikl Engeland Belgia en kolonien John F Jones amp Co Parijs Rue Du Faubourg Montmartre 31 bis 1 Surat kabar ini terbit tiap Selasa Kamis dan Sabtu kecuali pada hari besar Pertja Barat dijual dengan harga langgana satu tahun f8 enam bulan f4 tiga bulan f2 dan satu bulan f0 75 1 Menurut buku Seabad Pers Kebangsaan 1907 2007 kekuatan surat kabar ini adalah kritik yang tersisip pada tiap tiap artikel dan beritanya Kritik ditulis dengan gaya satire dadn menyindir semua yang patut dikritik mulai dari kebijakan pemerintah keadaan masyarakat budaya dan hal hal yang jamak dalam hidup sehari hari 1 Pada Selasa 27 Juni 1911 misalnya Surat kabar ini dalam edisi Th XIX No 751 mengkritik nasib guru atau engku di Padang pada zaman itu yang gajinya kecil dan mengalami kesulitan ekonomi Padahal guru pada saat itu merupakan kepanjangan tangan dari Gouvernment Pertja Barat mengkritik pemerintahan saat itu yang tidak memberi para guru fasilitas yang layak 1 Referensi Sunting a b c d e Rahzen 2007 hlm 17 19 Daftar pustaka SuntingRahzen Taufik et al 2007 Seabad Pers Kebangsaan Bahasa Bangsa Tanahair Bangsa Jakarta I Boekoe ISBN 978 979 1436 02 1 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pertja Barat amp oldid 24368625