www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk klub sepak bola Indonesia yang bernama sama lihat Persik Kediri Persik Kendal atau Perserikatan Sepak Bola Indonesia Kendal adalah klub sepak bola yang berasal dari Kabupaten Kendal Jawa Tengah yang bermain di Liga 3 pada musim kompetisi 2021 Persik Kendal bermain di kandang pada Stadion Utama Kebondalem kota Kendal Jersey tim ini dengan warna kebanggaan hijau Persik KendalLogo Persik KendalNama lengkapPerserikatan Sepak Bola Indonesia KendalJulukanLaskar BahureksoStadionStadion Utama Kendal Kapasitas 15 000 PemilikPT Damar Persik KendalKetuaPT Damar Persik KendalManajerAgung BuwonoPelatihSetiawan LondoLigaLiga 3Kostum kandangKostum tandangTim Persik Kendal lebih sering berkutat pada kompetisi amatir terutama pada level divisi I saat ini bernama liga 3 Salah satu hasil yang cukup mencolok dalam perjalanan tim Persik Kendal adalah pada perhelatan Copa Djie Sam Soe musim 2007 dimana Persik Kendal berhasil menembus babak utama Pada kesempatan tersebut Persik Kendal harus menghadapi Persib Bandung dengan hasil skor akhir agregat 1 3 0 3 di Bandung dan 1 0 di Kendal 1 Daftar isi 1 Sejarah 2 Musim 2 1 2013 2 2 2014 2 3 2016 2 3 1 Babak Penyisihan 2 3 2 Semifinal Liga Nusantara Zona Jawa Tengah 3 Skuat 4 Rekor musim ke musim 4 1 Liga 2 4 2 Liga 3 4 3 Piala Indonesia 5 ReferensiSejarah suntingPersik Kendal didirikan pada tanggal 1 Januari 1970 ini dulunya memiliki stadion kandang bernama Stadion Madya Kendal namun sekarang pindah Stadion Utama Bahurekso Kota Kendal Tim ini bermain di Divisi II Liga Indonesia pada musim 2006 Pada musim 2007 Persik Kendal menargetkan untuk promosi ke Divisi I Pada era awal 2000an Persik Kendal mempunyai suporter dengan nama Bahurekso Mania dengan warna identik hijau berpadu merah Bahurekso Mania saat itu di dominasi dari orang Desa Ngampel Kulon Kecamatan Ngampel Kabupaten Kendal dibawah komando Tadik Cumplung dan Azis Pentol Namun suporter ini tak mampu bertahan lama karena kesibukan masing masing dan minimnya media Pada tahun 2006 lahirlah kelompok suporter Persik Kendal yang baru bernama The Black Mania dengan warna identik hitam The Black Mania di dominasi anak anak dari Ringinarum dan anak anak Snex Kaliwungu kemudian pada tahun 2012 saat The Black Mania mulai surut lahirlah kembali satu suporter bernama Ultras Bombers Kelompok suporter ini didirikan oleh para pemuda Kendal saat demam Ultras mulai mewabah di dunia suporter Indonesia Nama Ultras Bombers dicetuskan oleh Agustinus Ponco Weleri dan Teguh EP Semarang Kelompok suporter ini mengunakan warna merah sesuai dengan Jersey Persik Kendal saat itu Sebelum bernama Ultras Bombers bernama Ultras Green Bois tapi nama itu ditentang manajemen saat itu karna Persik Kendal dimusim itu berubah warna jerseynya dari hijau ke warna merah Dan pada awal tahun 2021 lahir lah kumpulan suporter yang berbasis di tribun barat VIP stadion Bahurekso yang terdiri dari beberapa firm West Gate Crew Musim sunting2013 sunting Persik Kendal berkompetisi dalam Liga Indonesia Divisi Satu Pada babak penyisihan Persik Kendal tergabung dalam Grup VI yang terdiri dari enam kesebelasan dari Jawa Tengah dan Jawa Barat Seluruh pertandingan dalam grup ini dilaksanakan di Stadion M Sarengat Batang Persik Kendal dan Persibas Banyumas berhak lolos ke babak 24 Besar Pada babak ini Persik Kendal tergabung dalam Grup B bersama kesebelasan Perserang Serang PSGC Ciamis Persibas Banyumas Villa 2000 dan Maung Bandung seluruh pertandingan dilangsungkan di Stadion Singa Perbangsa Karawang Pada babak ini Persik Kendal gagal menunjukkan permainan terbaiknya sehingga hanya finish pada peringkat terakhir klasemen akhir 2 2014 sunting Persik Kendal berkompetisi dalam Liga Indonesia Divisi Satu Pada babak penyisihan Persik Kendal tergabung dalam Grup 7 yang terdiri dari tujuh kesebelasan dari Jawa Tengah dan Jogja Pertandingan penyisihan dilaksanakan di Stadion Satria Banyumas Putaran I dan Stadion Utama Kebondalem Kendal Berikut adalah hasil klasemen akhir Grup 7 Pos Timlbs Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi atau degradasi1 Persik Kendal A 8 5 2 1 9 5 4 17 Lolos ke babak kedua2 Persibas Banyumas A 8 5 1 2 11 7 4 163 PSISra Sragen 8 4 0 4 9 5 4 12 Degradasi ke Liga Nusantara 20154 Persebi Boyolali 8 2 2 4 6 9 3 85 Persipa Pati 8 1 1 6 7 16 9 46 ISP Purworejo 0 0 0 0 0 0 0 07 Tunas Jogja 0 0 0 0 0 0 0 0Sumber Kriteria penentuan peringkat 1 poin 2 selisih gol 3 jumlah gol dicetak A Lolos ke babak berikutnya Persik Kendal dan Persibas Banyumas berhak lolos pada babak 24 besar Persik Kendal tergabung di Grup P untuk penyisihan babak 24 besar Pada babak ini seluruh pertandingan dilaksanakan di Stadion Loka Jaya Tuban Persik Kendal gagal menunjukkan penampilan terbaiknya dan mengulangi performa yang baik pada babak sebelumnya sehingga mereka harus puas pada peringkat terakhir Grup P Berikut adalah klasemen akhir Grup P babak 24 besar Liga Indonesia Divisi Satu musim 2014 Pos Timlbs Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi atau degradasi1 Persatu Tuban A 3 3 0 0 6 0 6 9 Lolos ke babak ketiga2 Persibas Banyumas A 3 2 0 1 3 2 1 63 Persekabpas Pasuruan 3 1 0 2 2 4 2 3 Degradasi ke Liga Nusantara 20154 Persik Kendal 3 0 0 3 1 6 5 0Sumber First Division tableKriteria penentuan peringkat 1 poin 2 selisih gol 3 jumlah gol dicetak A Lolos ke babak berikutnya 2016 sunting Babak Penyisihan sunting Pada musim 2016 Persik Kendal berkompetisi pada Liga Nusantara Persik Kendal tergabung dalam Grup A pada babak penyisihan grup Liga Nusantara Zona Jawa Tengah Persik Kendal tergabung bersama kesebelasan Persebi Boyolali Persekat Kab Tegal dan Persis Muda GR Solo Persik Kendal meraih posisi sebagai runner up grup dengan klasemen akhir grup A 3 Dengan hasil tersebut Persebi Boyolali dan Persik Kendal berhak untuk berlaga pada babak 6 besar Pada babak ini Persik Kendal tergabung dalam Grup E bersama kesebelasan Persipa Pati dan PSIP Pemalang 4 Klasemen berlaku pada tanggal 7 Agustus 2016 Persik Kendal dan Persipa Pati berhak lolos ke babak semifinal Persik Kendal sebagai Juara Grup E menghadapi runner up Grup D Persiku Kudus 5 Semifinal Liga Nusantara Zona Jawa Tengah sunting Laga pertama Persiku Kudus 2 0 Persik Kendal Wegu Wetan Kudus 14 Agustus 2016 6 Laga kedua Persik Kendal 1 0 agregat 1 2 Persiku Kudus Kebondalem Kendal 21 Agustus 2016 7 Persiku Kudus berhasil lolos ke babak final mengalahkan Persik Kendal dengan skor agregat 1 2 Pertandingan kedua yang dilaksanakan di Kebondalem Kendal sempat diwarnai dengan kericuhan antara pemain dengan wasit yang memimpin pertandingan Skuat sunting Berikut adalah skuat Persik Kendal yang bermain pada Liga Nusantara Zona Jawa Tengah tahun 2016 4 Catatan Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non FIFA No Pos Negara Pemain1 GK nbsp IDN Herian Laksono GK nbsp IDN Aji Eko GK nbsp IDN Dicki Fernando23 DF nbsp IDN Alaik Shobrina nbsp 17 DF nbsp IDN Yoga Septa6 DF nbsp IDN Nugroho Dwi14 DF nbsp IDN Kasmuri Alfarizi28 MF nbsp IDN Angga Widi18 MF nbsp IDN Firdaus Janwar9 MF nbsp IDN Komarudin7 MF nbsp IDN Ahmad Ardiansyah11 FW nbsp IDN Kurnia Nanda22 FW nbsp IDN Susilo Irwandoyo No Pos Negara Pemain20 nbsp IDN Hanif Prasetyo21 DF nbsp IDN Muh Romin5 DF nbsp IDN Zaenuri24 MF nbsp IDN Ronaldo Pradana13 nbsp IDN Fandi Ahmad15 FW nbsp IDN Misbahudin Aziz10 MF nbsp IDN SetiawanRekor musim ke musim sunting Liga 2 sunting 2018 Liga 2 Peringkat 12 wilayah baratLiga 3 sunting 2017 Liga 3 Juara Zona Jateng 2017 Liga 3 Finalis Runner Up Liga 3 Nasional 2019 Liga 3 Terhenti dibabak pra nasional 2021 Liga 3 Peringkat 3 grup C Zona Jateng 2022 Liga 3 Terhenti dibabak 8 besar Zona Jateng Piala Indonesia sunting 2018 2019 Piala Indonesia Terhenti dibabak 32 besarReferensi sunting Persib Kalah Tapi Lolos Diakses tanggal 2016 08 06 Tempati Posisi Tiga Klasemen Persibas Gagal ke Divisi Utama Tribun Jateng Diakses tanggal 2016 08 07 Liga Nusantara Facebook www facebook com Diakses tanggal 2016 08 06 a b Persik Kendal Laskar Bahurekso Facebook www facebook com Diakses tanggal 2016 08 06 Pekalongan Admin 2 Radar Persik Kendal Melaju Semifinal Liga Nusantara Jateng 2016 Radar Pekalongan www radarpekalongan com Diakses tanggal 2016 08 08 http jateng tribunnews com 2016 08 14 persiku kudus tundukkan persik kendal 2 0 di stadion wergu wetan http jateng tribunnews com 2016 08 14 pertandingan persiku kudus vs persik kendal diwarnai kericuhan ini kronologinya Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Persik Kendal amp oldid 25017557