www.wikidata.id-id.nina.az
Pemilihan umum Bupati Lebak 2018 selanjutnya disebut Pilkada Lebak 2018 merupakan pemilihan umum di Kabupaten Lebak Banten untuk menentukan Bupati dan Wakil Bupati Lebak periode 2019 2024 Bupati dan Wakil Bupati petahana Iti Octavia Jayabaya dan Ade Sumardi menjadi calon tunggal setelah mendapatkan dukungan penuh dari 10 partai politik yang ada di DPRD Lebak 2 3 4 Pemilihan umum Bupati Lebak 20182013202427 Juni 2018 1 Kehadiran pemilih65 46 Kandidat Calon Iti Octavia Jayabaya Kolom kosong Partai Demokrat Pendamping Ade Sumardi Suara rakyat 453 938 135 879 Persentase 76 96 23 04 Peta persebaran suara Peta Pulau Jawa yang menyoroti Lebak BantenBupati petahanaIti Octavia Jayabaya Demokrat Bupati terpilih Iti Octavia Jayabaya Demokrat Daftar isi 1 Pasangan calon 2 Hasil akhir 3 Referensi 4 Pranala luarPasangan calon suntingPilkada Lebak 2018 diikuti oleh calon tunggal petahana 5 6 7 Berikut adalah paslon peserta Pilkada Lebak 2018 8 Nomor Urut Nama Calon Bupati Nama Calon Wakil Bupati Pengusung Jumlah Dukungan 1 nbsp Demokrat PDI P Golkar NasDem Gerindra PKS PKB PPP Hanura PAN 50 50 Iti Octavia Jayabaya Ade Sumardi Bupati petahanaKetua DPC PD Lebak Wakil Bupati petahanaKetua DPC PDIP LebakHasil akhir suntingPilkada Lebak 2018 dimenangkan oleh paslon Iti Octavia Jayabaya Ade Sumardi yang melawan kolom kosong 9 10 11 Berikut adalah rekapitulasi suara Pilkada Lebak 2018 12 Kandidat Jumlah Persentase Iti Octavia Jayabaya Ade Sumardi 453 938 76 96 Kolom Kosong 135 879 23 04 100 Suara sah 589 817 96 92 Suara tidak sah 18 721 3 08 100 Partisipasi pemilih 608 538 65 46 Pemilih tidak berpartisipasi 321 029 34 54 Pemilih terdaftar 929 567 100 Referensi sunting 1 INFO PEMILU KPU Tahapan pada Pilkada 2018 2 FAKTABANTEN Berpasangan Petahana Iti Ade Serahkan Berkas Pendaftaran Pilkada ke PDIP Lebak 3 Diarsipkan 2018 10 30 di Wayback Machine SATELIT NEWS Iti Ade Klaim Didukung 10 Partai 4 RADAR BANTEN Iti Ade Positif Berduet di Pilkada Lebak 2018 5 TITIKNOL Iti Ade Lawan Kotak Kosong di Pilkada Lebak 2018 6 MERDEKA Pilkada Lebak diikuti calon tunggal petahana Iti Ade tak ada lawan 7 WARTAKOTA Ditetapkan KPU Hari Ini Iti Octavia Ade Sumardi Tanpa Lawan di Pilkada Lebak 8 INFO PEMILU KPU Pasangan calon yang Sudah Ditentukan Status Penetapan 9 Diarsipkan 2018 10 30 di Wayback Machine KPUD Lebak KPU Lebak Gelar Rapat Pleno Secara Terbuka 10 SINDONEWS Kalahkan Kotak Kosong Iti Ade Juara di Pilkada Lebak 2018 11 OKEZONE NEWS Hasil Pleno KPU Lebak Pasangan Iti Ade Menang Telak dari Kotak Kosong 12 INFO PEMILU KPU Penetapan Hasil Pilkada Kabupaten LebakPranala luar suntingSitus Resmi KPU RI Diarsipkan 2014 10 20 di Wayback Machine Situs Resmi KPU Provinsi Banten Situs Resmi KPU Kabupaten Lebak Diarsipkan 2018 10 30 di Wayback Machine Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pemilihan umum Bupati Lebak 2018 amp oldid 25022602