www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk kegunaan lain lihat Pemanggangan Dalam metalurgi pemanggangan bahasa Inggris roasting adalah proses pengolahan bijih yang melibatkan pemanasan bijih tersebut di udara Padatan bijih akan bereaksi dengan udara pada suhu tinggi 1 Umumnya reaksi yang dilakukan adalah oksidasi logam sulfida menjadi logam oksida dan sulfur dioksida 2 misalnya Pemanggangan timah dilakukan dalam sebuah tanur pantul 2 Cu2S 3 O2 2 Cu2O 2 SO2 1 2 ZnS 3 O2 2 ZnO 2 SO2 2 Bijih yang diproses dengan cara ini di antaranya tembaga Cu seng Zn dan timbal Pb Oksida yang dihasilkan akan diproses lebih lanjut Reaksi ini biasanya dilakukan diatas suhu 500 C agar memiliki laju reaksi yang cukup tetapi di bawah titik leleh seluruh padatan yang terlibat baik sulfida maupun oksida 2 Referensi Sunting a b Prinsip Prinsip Kimia Modern Jilid 2 edisi ke 4 Erlangga hlm 207 ISBN 978 979 688 268 7 a b c Terkel Rosenqvist 2004 Principles of Extractive Metallurgy Tapir Academic Press hlm 215 ISBN 978 82 519 1922 7 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pemanggangan metalurgi amp oldid 23335776