www.wikidata.id-id.nina.az
Pasukan Antigonidai Makedonia adalah pasukan yang berevolusi dari Makedonia kerajaan Yunani kuno pada periode dinasti Antigonidai dari 276 SM hingga 168 SM Pasukan Antigonidai MakedoniaFresko seorang prajurit thorakitai di zaman Kerajaan Makedonia mengenakan zirah rantai dan membawa tameng thureos abad ke 3 SM Museum Arkeologi di Istanbul Aktif276 168 150 148 SMNegaraKerajaan MakedoniaPeranPasukan Makedonia di bawah Dinasti AntigonidaiJumlah personel18 600 sekitar 222 SM 25 500 sekitar 197 SM 43 000 sekitar 172 SM PertempuranPerang ChremonideanPerang CleomeneanPerang Sosial 220 217 SM Perang Makedonia PertamaPerang KeretaPerang Makedonia KeduaPerang AetolianPerang NabisPerang Makedonia KetigaPerang Makedonia KeempatTokohTokoh berjasaAntigonos II GonatasAntigonos III DosonFilipus VPerseus dari MakedoniaAndriskosPasukan ini dianggap sebagai salah satu dari pasukan Helenistik yang utama hingga kekalahan terakhir mereka oleh pasukan Romawi dalam Pertempuran Pydna pada tahun 168 SM Namun sempat bangkit kembali walaupun singkat pada 150 148 selama pemberontakan Andriskos seorang pewaris Perseus Referensi suntingDiodorus Siculus Bibliotheca Historica Livy History of Rome Plutarch Life of Pyrrhus Life of Flamininus Life of Cleomenes Life of Aemilius Paullus Polybius Histories Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pasukan Antigonidai Makedonia amp oldid 17689607