www.wikidata.id-id.nina.az
Pagoda Angsa Liar Kecil yang terkadang disebut Pagoda Angsa Liar Cilik Hanzi 小雁塔 Pinyin Xiǎoyan Tǎ adalah salah satu dari dua pagoda signifikan di kota Xi an China sebuah situs dari ibu kota Han dan Tang lama Chang an Pagoda terkenal lainnya adalah Pagoda Angsa Liar Raksasa yang aslinya dibangun pada tahun 652 dan direstorasi pada tahun 704 Pagoda Angsa Liar Kecil dibangun antara 707 709 pada masa Dinasti Tang dibawah kepemimpinan Kaisar Zhongzong dari Tang memerintah pada tahun 705 710 Pagoda tersebut memiliki tinggi seukuran 45 m 147 kaki sampai gempa bumi Shaanxi 1556 Gempa tersebut mengguncang pagoda tersebut dan meruntuhkannya sehingga pada saat ini hanya memiliki tinggi seukuran 43 m 141 kaki dengan lima belas tingkat 1 Pagoda memiliki tembok bata yang dibangun dengan bagian dalam yang terbuat dari kayu dan bagian dasarnya yang berbentuk kotak merefleksikan gaya bangunan pagoda lainnya dari zaman tersebut 1 Pagoda Angsa Liar Kecil di Xi an China Pemandangan lainnya dari Pagoda Angsa Liar Kecil Pada masa Dinasti Tang Pagoda Angsa Liar Kecil berada di jalan menuju kuil utamanya Kuil Dajianfu Para peziarah membawa penulisan penulisan Buddhis keramat ke kuil dan pagoda tersebut dari India karena kuil tersebut merupakan salah satu pusat utama di Chang an untuk menerjemahkan teks teks Buddha 1 Kuil tersebut lebih tua ketimbang pagoda tersebut sejak bangunan tersebut didirikan pada 684 bangunan tersebut diruntuhkan 100 hari setelah kematian Kaisar Gaozong dari Tang memerintah pada tahun 649 683 1 Kaisar Zhongzong menyumbangkan tempat kediamannya untuk membangun sebuah kuil baru disana bagi 200 biksu untuk menghormati almarhum ayahnya Gaozong 1 Kuil tersebut aslinya disebut Daxianfusi atau Biara Besar Yang Menawarkan Pemberkatan oleh Zhongzong sampai kuil tersebut diganti namanya menjadi Dajianfusi oleh Permaisuri Wu Zetian pada 690 1 Lihat pula suntingArsitektur Tiongkok Daftar wihara BuddhaCatatan sunting a b c d e f Kiang 12 Referensi sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Small Wild Goose Pagoda Heng Chye Kiang 1999 Cities of Aristocrats and Bureaucrats The Development of Medieval Chinese Cityscapes Singapore Singapore University Press ISBN 9971 69 223 6 Koordinat 34 14 52 N 108 56 17 E 34 2478 N 108 938 E 34 2478 108 938 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pagoda Angsa Liar Kecil amp oldid 19672475