www.wikidata.id-id.nina.az
Pabrik Gula Pangka adalah perusahaan pengolahan tebu di Kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal Jawa Tengah yang dioperasikan oleh PT Perkebunan Nusantara IX PG Pangka merupakan salah satu bangunan yang didirikan pada zaman pemerintahan Belanda sekitar tahun 1832 1 Meskipun usianya sudah sekitar 188 tahun bangunan ini belum banyak berubah Karena nilai sejarah yang tinggi membuat pengelola PG Pangkah saat ini enggan melakukan perombakan bangunan Rata rata perkakas yang ada masih asli yaitu antara lain Stasiun Ketelan Gilingan Permurnian Nira Air Tebu Penguapan Masakan Pendingin Besali Bengkel Puteran dan Listrik Lukisan pabrik gula Pangkah pada tahun 1860 an Daftar isi 1 Wisata 2 Armada Lokomotif 3 Lihat pula 4 ReferensiWisata SuntingPengunjung PG Pangka bermacam macam baik itu wisatwan domestik maupun mancanegara yang sengaja datang untuk mempelajari PG Pangka Wisatawan tidak hanya akan dibawa melihat bangunan PG Pangka saja tetapi di ajak berkeliling dengan menggunakan Loco Antik yang dibuat sekitar tahun 1927 2 Loco Antik ini berkapasitas sekitar 75 orang dewasa atau memuat sekitar 100 anak anak Loco Antik ini terdiri dari 3 gerbong Kita akan diajak melihat pemandangan perkebunan tebu sekitar kurang lebih 10 KM Dua jalur yang ditawarkan sewaktu kita berwisata loko antik ini adalah melalui jalur arah barat laut yang melintasi perkampungan dan perkebunan tebu atau melalui jalur timur laut yang melintasi perkebunan tebu sambil menikmati keindahan pegunungan Waduk Cacaban Di PG Pangka ini kita bisa lebih dekat tentang proses pembuatan gula pasir dari tebu Pada proses pembuatan gula pasar ini hanya bisa disaksikan pada musim giling tebu yakni pada antara bulan Mei sampai dengan bulan Oktober Armada Lokomotif SuntingBerikut daftar Armada lokomotif Lori milik Pabrik Gula Pangkah Nomor Merek Tahun Pembuatan Seri Roda Tenaga Status1 Arn Jung Ruhaak 1915 0 6 2T Uap Aktif Disimpan2 Arn Jung Ruhaak 1915 0 6 2T Uap Aktif Disimpan3 Arn Jung Ruhaak 1920 0 6 2T Uap Aktif Disimpan4 Arn Jung Ruhaak 1920 0 6 2T Uap Dimutasikan ke Pabrik Gula Sragi dan nasibnya kini terbengkalai di bekas depo lokomotif Pabrik Gula Comal Baru4 3 Orenstein amp Koppel 1910 0 8 0T Uap ex Pabrik gula Jatibarang sebelumnya di Pabrik gula Adiwerna Dirucat sekitar awal tahun 2000an5 Arn Jung Ruhaak 1920 0 6 2T Uap Afkir Disimpan6 Arn Jung Ruhaak 1921 0 6 2T Uap Dimutasikan ke Pabrik Gula Sragi dan nasibnya kini terbengkalai di bekas depo lokomotif Pabrik Gula Comal Baru7 Couillet 1910 0 6 0T Uap ex Pabrik gula Adiwerna Afkir Disimpan8 Arn Jung Ruhaak 1912 0 8 0T Uap Afkir Disimpan9 Orenstein amp Koppel 1914 0 8 0T Uap ex Pabrik gula Remboen Dipajang di Taman Agrowisata Pabrik Gula Pangkah10 Orenstein amp Koppel 1931 0 8 0T Uap Aktif11 Christoph Schottler Maschinenfabrik 1951 4wDM Diesel Aktif12 Christoph Schottler Maschinenfabrik 1951 4wDM Diesel Aktif13 Ateliers Moes Freres 1974 4wDH Diesel Aktif14 Ateliers Moes Freres 1974 4wDH Diesel Aktif Aktif sebagai penarik kereta wisataLihat pula SuntingPabrik Gula lainnya yang ada di Tegal Pabrik Gula Kemanglen Pabrik Gula Adiwerna Pabrik Gula Dukuhwringin Pabrik Gula Pagongan Pabrik Gula Kemantran Pabrik Gula Kejambon Pabrik Gula Maribaya Pabrik Gula BalapulangReferensi Sunting SEJARAH PABRIK GULA SUIKERFABRIEK DI TEGAL Website http infotegal com Pabrik Gula PG Pangka Website http wisatategal com nbsp Artikel bertopik pertanian atau perkebunan ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pabrik Gula Pangkah amp oldid 22504094