www.wikidata.id-id.nina.az
Opsi dalam dunia pasar modal adalah suatu hak yang didasarkan pada suatu perjanjian untuk membeli atau menjual suatu komoditi surat berharga keuangan atau suatu mata uang asing pada suatu tingkat harga yang telah disetujui ditetapkan di muka pada setiap waktu dalam masa tiga bulan kontrak 1 Opsi dapat digunakan untuk meminimalisasi risiko dan sekaligus memaksimalkan keuntungan dengan daya ungkit leverage yang lebih besar Pembayaran dan keuntungan dari pembelian opsi beli long call Pembayaran dan keuntungan dari pembelian opsi jual long put Daftar isi 1 Opsi beli 2 Opsi jual 3 Nilai kontrak opsi 4 Premi opsi 5 Harga premi opsi 6 Jenis opsi 7 Gaya opsi 8 Bursa perdagangan opsi 9 Catatan kaki 10 Lihat pula 11 Bacaan lanjutan 11 1 Koran dan situs bisnis 11 2 Literatur akademis 12 Pranala luarOpsi beli SuntingOpsi beli atau yang lebih dikenal dengan istilah call option adalah suatu hak untuk membeli sebuah asset pada harga kesepakatan strike price dan dalam jangka waktu tertentu yang disepakati baik pada akhir masa jatuh tempo ataupun di antara tenggang waktu masa sebelum jatuh tempo Pada opsi beli ini terdapat 2 pihak yang disebut Pembeli opsi beli atau biasa disebut call option buyer atau juga long call Penjual opsi beli atau biasa juga disebut call option seller atau juga short callOpsi jual SuntingOpsi jual atau yang lebih dikenal dengan istilah put option adalah suatu hak untuk menjual sebuah asset pada harga kesepakatan strike price dan dalam jangka waktu tertentu yang disepakati baik pada akhir masa jatuh tempo ataupun di antara tenggang waktu masa sebelum jatuh tempo Pada opsi jual ini juga terdapat 2 pihak yang disebut Pembeli opsi jual atau biasa disebut put option buyer atau juga long put Penjual opsi jual atau biasa juga disebut put option seller atau juga short putInstrumen ini disebut opsi oleh karena perjanjian ini memberikan hak kepada pemegang opsi untuk menentukan apakah akan melaksanakan atau tidak atau biasa disebut exercise opsi yang dipegangnya yaitu hak membeli pada opsi beli atau hak menjual pada opsi jual dan pihak yang menjual opsi atau yang biasa disebut penerbit opsi wajib untuk memenuhi hak opsi dari pemegang opsi tersebut sesuai dengan ketentuan yang disepakati 2 Nilai kontrak opsi SuntingKontrak opsi adalah mempertemukan antara suatu perkiraan harga dari pihak penjual penerbit opsi dan pihak pembeli pemegang opsi Pada opsi beli call option In the money harga kesepakatan strike price kurang dari harga saham pada saat transaksi At the money harga kesepakatan sama dengan harga saham pada saat transaksi Out of the money harga kesepakatan lebih besar dari harga saham pada saat transaksi Pada opsi jual put option In the money harga kesepakatan lebih besar dari harga saham pada saat transaksi At the money harga kesepakatan sama dengan harga saham pada saat transaksi Out of the money harga kesepakatan strike price kurang dari harga saham pada saat transaksiNear the money yaitu istilah yang digunakan baik pada opsi beli maupun opsi jual untuk suatu harga kesepakatan yang mendekati harga nyata harga aset acuan Premi opsi SuntingNilai premi opsi adalah jumlah antara nilai intrinsik dan nilai waktu atau Premi opsi Nilai Intrinsik Nilai Waktu Nilai premium opsi adalah terdiri dari 2 macam nilai yaitu Nilai intrisik yang merupakan suatu nilai nyata dari premi sebuah opsi pada yang merupakan selisih antara harga kesepakatan dan harga aset acuan misalnya saham XXX harga saham pada saat ini adalah Rp 1 000 dan harga kesepakatan strike price adalah Rp 1 100 maka nilai intrisiknya adalah Rp 100 Suatu opsi yang mempunyai nilai intrisik ini disebut in the money Nilai intrisik pada opsi beli adalah harga saham dikurangi harga kesepakatan Nilai intrisik pada opsi jual adalah harga kesepakatan dikurangi harga saham Jika selisinya adalah negatif maka nilai intrisik dianggal nol dan ini disebut out of the money dd Nilai waktu atau time value yaitu harga yang bersedia dibayar oleh pembeli opsi dengan berdasarkan pada prediksi pembeli atas kemungkinan dari pergerakan harga aset acuan kearah yang menguntungkan pembeli opsi suatu nilai yang melebihi harga kesepakatan Nilai waktu ini didapatkan dari pengurangan atas premi sebuah opsi dengan nilai intrisiknya 3 Nilai waktu ini berhubungan langsung dengan sisa waktu yang dimiliki oleh suatu opsi sebelum tanggal jatuh temponya Harga premi opsi SuntingFaktor harga premi dari suatu opsi dipengaruhi oleh berbagai faktor termasuk suplai dan permintaan pasar dimana opsi tersebut diperdagangkan sama seperti halnya harga saham Sesuatu yang terjadi pada seluruh pasar investasi dan ekonomi global adalah merupakan dua faktor yang berpengaruh besar terhadap harga opsi Instrumen yang digunakan sebagai acuan serta bagaimana tindak tanduknya pada saat ini adalah merupakan faktor yang spesifik Faktor gejolak harga juga merupakan suatu faktor yang penting dimana investor akan berusaha untuk memperkirakan pergerakan suatu opsi dalam in the moneyJenis opsi SuntingPada dasarnya jenis opsi terdiri sebagai berikut Opsi yang diperdagangkan di bursa atau biasa juga disebut listed options adalah merupakan suatu bentuk perdagangan derivatif Opsi yang diperdagangkan di bursa ini memiliki suatu kontrak yang baku dan penyelesaiannya adalah melalui lembaga kliring dimana kepatuhan pelaksanaan kontrak dijamin oleh bursa Oleh karena kontrak yang digunakan adalah baku maka harga yang akurat dari suatu opsi sering kali dapat diketahui Opsi yang diperdagangkan di bursa ini meliputi Opsi saham Opsi komoditi Opsi obligasi dan opsi suku bunga lainnya Opsi indeks saham Opsi kontrak berjangkaOver the counter atau opsi OTC adalah opsi yang diperdagangkan antara dua pihak yanpa didaftarkan di bursa Opsi OTC ini tidak terlarang dan bentuknya disesuaikan dengan kebutuhan bisnis antara dua pihak yang terlibat tersebut Pada umumnya terdapat sekurangnya satu pihak yang merupakan pemodal yang kuat Opsi yang sering kali diperdagangkan pada perdagangan di luar bursa OTC ini adalah Opsi suku bunga Opsi valuta asing Opsi swap atau biasa disebut swaptionsOpsi saham karyawan Employee stock options yang diterbitkan oleh perusahaan kepada karyawannya sebagai suatu kompensasi atau bonus Gaya opsi SuntingDilihat dari cara pelaksanaan sebuah opsi maka terdapat empat gaya yang dikenal saat ini yaitu Opsi Eropa yaitu suatu kontrak opsi yang hanya bisa di laksanakan pada hari terakhir saat tanggal jatuh tempo masa berlakunya opsi tersebut Opsi Amerika yaitu suatu kontrak opsi yang bisa dilaksanakan kapan saja di dalam masa berlakunya kontrak opsi Opsi Bermuda yaitu suatu kontrak opsi yang dapat dilaksanakan pada saat tanggal jatuh tempo ataupun sebelum jatuh tempo Ini merupakan kombinasi dari opsi Eropa dan opsi Amerika Opsi bersyarat atau biasa juga disebut barrier option yaitu suatu opsi yang mensyaratkan keharusan dicapainya suatu harga tertentu pada aset acuan sebelum pelaksanaan opsi dapat dilakukan Bursa perdagangan opsi SuntingTerdapat 4 bursa di Amerika dimana opsi diperdagangkan yaitu pada bursa The New York Stock Exchange NYSE The American Stock Exchange AMEX National Association of Securities Dealers Automated Quotations NASDAQ the Chicago Board Option Exchange CBOE Juga terdapat beberapa bursa regional yang memperdagang opsi yaitu pada Pacific Stock Exchange PSE di kota San Fransisco Amerika Boston Stock Exchange BSE di kota Boston Amerika The Cincinnati Stock Exchange di kota Cincinnati Amerika Chicago Stock Exchange di kota Chicago Amerika Philadelphia Stock Exchange PHLX di kota Philadelphia AmerikaCatatan kaki Sunting Christhoper Pass dkk 1997 Kamus Lengkap Ekonomi Jakarta Penerbit Erlangga Edisi kedua Brealey Richard A Myers Stewart 2003 Principles of Corporate Finance edisi ke 7th McGraw Hill Chapter 20 Salinan arsip Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007 07 17 Diakses tanggal 2007 07 16 Lihat pula SuntingBursa berjangka Investasi Derivatif Komoditi Bursa komoditi Bursa Efek Jakarta Bursa Efek SurabayaBacaan lanjutan SuntingKoran dan situs bisnis Sunting Callan Associates A Review of the CBOE S amp P 500 BuyWrite Index BXM October 2006 Clary Isabelle Wall Street Spreading the Word on Options Derivative Instruments Now Being Pushed as Source of Better Returns not Just for Hedging Diarsipkan 2009 03 01 di Wayback Machine Pensions amp Investments February 19 2007 Hadi Mohammed Buy Write Strategy Could Help in Sideways Market Wall Street Journal April 29 2006 pg B5 Tan Kopin Yield Boost Firms Market Covered call Writing to Up Returns Barron s Oct 25 2004 Tergesen Anne Taking Cover with Covered Calls Business Week May 21 2001 pp 132 Options Backdating Information Center ISS pranala nonaktif permanen Comprehensive Information and Articles on the Options Backdating ScandalLiteratur akademis Sunting Black Fischer and Myron S Scholes The Pricing of Options and Corporate Liabilities Journal of Political Economy 81 3 637 654 1973 Feldman Barry and Dhuv Roy Passive Options Based Investment Strategies The Case of the CBOE S amp P 500 BuyWrite Index The Journal of Investing Summer 2005 Kleinert Hagen Path Integrals in Quantum Mechanics Statistics Polymer Physics and Financial Markets 4th edition World Scientific Singapore 2004 Paperback ISBN 981 238 107 4 also available online PDF files Hill Joanne Venkatesh Balasubramanian Krag Buzz Gregory and Ingrid Tierens Finding Alpha via Covered Index Writing Financial Analysts Journal Sept Oct 2006 pp 29 46 Moran Matthew Risk adjusted Performance for Derivatives based Indexes Tools to Help Stabilize Returns The Journal of Indexes Diarsipkan 2007 05 27 di Wayback Machine Fourth Quarter 2002 pp 34 40 Reilly Frank and Keith C Brown Investment Analysis and Portfolio Management 7th edition Thompson Southwestern 2003 pp 994 5 Schneeweis Thomas and Richard Spurgin The Benefits of Index Option Based Strategies for Institutional Portfolios The Journal of Alternative Investments Spring 2001 pp 44 52 Whaley Robert Risk and Return of the CBOE BuyWrite Monthly Index The Journal of Derivatives Winter 2002 pp 35 42 Mega Option Teams Smart Investments for Megaprofit P T Elex Media Computindo 2007 ISBN 978 979 27 0289 7 Pranala luar Sunting Indonesia Ensiklopedia opsi Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Opsi keuangan amp oldid 20593746