www.wikidata.id-id.nina.az
Onomatope dari Bahasa Yunani onomatopoiia adalah kata atau sekelompok kata yang menirukan bunyi bunyi dari sumber yang digambarkannya Konsep ini berupa sintesis dari kata Yunani onoma onoma nama dan poiew poieō saya buat atau saya lakukan sehingga artinya adalah pembuatan nama atau menamai sebagaimana bunyinya Bunyi bunyi ini mecakup antara lain suara hewan suara suara lain tetapi juga suara suara manusia yang bukan merupakan kata seperti suara orang tertawa Beberapa contoh onomatope Suara hewan menggonggong mendesis mengeong dsb Suara lain tercebur Suara manusia ha ha ha Burung tekukur namanya berasal dari suara yang dikeluarkannya Lihat pula SuntingDaftar Istilah Linguistik Artikel bertopik bahasa ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Onomatope amp oldid 22863756