www.wikidata.id-id.nina.az
Olimpiade musim panas ke 2 diadakan pada tahun 1900 di Paris Prancis Walaupun pihak Yunani berusaha untuk menjaga agar Olimpiade tetap dilaksanakan di Yunani IOC memutuskan untuk menyelenggarakannya di tempat yang berbeda setiap kali Olimpiade Musim Panas Ke 2 19001900 Summer OlympicsGames of the II OlympiadPoster for the 1900 Summer OlympicsTuan rumahParis PrancisJumlah negara28Jumlah atlet997 975 Laki laki 22 Wanita Jumlah disiplin95 di 19 olahragaUpacara pembukaan14 Mei 1900Upacara penutupan28 Oktober 1900Tempat utamaVelodrome de Vincennes Athens 1896St Louis 1904 Olimpiade ini tidak sukses karena harus memperebutkan penonton dengan Pameran Dunia World s Fair yang juga berlangsung di Paris pada waktu yang sama Daftar isi 1 Fakta fakta 2 Cabang olahraga 3 Klasemen medali 4 Catatan 5 Pranala luarFakta fakta SuntingCharlotte Cooper tenis menjadi wanita pertama yang menjuarai Olimpiade Cabang olahraga SuntingAkuatik nbsp Renang 7 nbsp Polo air 1 nbsp Anggar 7 nbsp Atletik 23 nbsp Balap sepeda 3 nbsp Berkuda 5 nbsp Croquet 3 nbsp Dayung 5 nbsp Golf 2 nbsp Kriket 1 nbsp Layar 13 nbsp Menembak 8 nbsp Panahan 7 nbsp Pelota Basque 1 nbsp Polo 1 nbsp Senam 1 nbsp Sepak bola 1 nbsp Tarik tambang 1 nbsp Tenis 4 nbsp Uni rugbi 1 Klasemen medali SuntingArtikel utama Klasemen medali Olimpiade Musim Panas 1900 Tuan rumah penyelenggara Prancis PeringkatNegaraEmasPerakPerungguTotal1 nbsp Prancis a 2738371022 nbsp Amerika Serikat a 191415483 nbsp Britania Raya a 1589324 nbsp Tim campuran856195 nbsp Belgia674176 nbsp Swiss62197 nbsp Jerman43298 nbsp Italia32059 nbsp Australia a 203510 nbsp Denmark a 132611 21Lainnya5131432Total 21 negara 969593284Catatan SuntingCatatan 1 Australia saat itu belum merdeka a b c d e f g h Juga memiliki rekan senegara dalam tim campuran yang memenangkan medali Medali ini termasuk dalam klasemen untuk Tim campuran ZZX Tim campuran peraih medali juga termasuk atlet dari Meksiko Haiti Selandia Baru dan Kolombia Pranala luar SuntingSitus IOC tentang Olimpiade Paris 1900 Laporan resmi Diarsipkan 2004 08 30 di Wayback Machine Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Olimpiade Musim Panas 1900 amp oldid 22117653