www.wikidata.id-id.nina.az
Nepenthes tomoriana termasuk dalam genus Nepenthes yang merupakan tanaman asli Indonesia dengan memiliki habitat asli di Teluk Tomori Sulawesi Tengah Tepatnya pada ketinggian 0 hingga 400 meter di atas permukaan laut 1 Nepenthes tomoriana merupakan jenis kantong semar yang cantik Keunikan lainnya adalah sebagai kantong semar low land warnanya gelap 2 Terancam Punah suntingNepenthes tomoriana termasuk dalam IUCN Red List 2018 3 sebagai spesies kantong semar yang terancam punah Hal itu tidak lain karena Teluk Tomori kini begitu identik dengan pertambangan Sebagaimana diketahui bahwa pertambangan dan jenis jenis kegiatan ekstraktif lainnya cenderung punya dampak merusak lingkungan Padahal perawatan Nepenthes tomoriana terbilang tidak sulit termasuk jika dilakukan oleh penghobi pemula Kondisi Tumbuh suntingKebutuhan utamanya adalah sinar matahari 8 jam sehari untuk memaksimalkan warnanya segelap mungkin Peristome atau bibir kantong ketika awal kantong terbuka cenderung berwarna kekuningan kemudian berubah menjadi kemerahan seiring lamanya intensitas penyinaran cahaya matahari Keasaman tanah di Sulawesi ada pada rentang 5 0 hingga 6 5 demikian pula halnya dengan keasaman tanah yang cocok untuk menanam Nepenthes tomoriana 4 Maka untuk menanam Nepenthes tomoriana ini dapat menggunakan campuran antara cocopeat dan cocochip Nepenthes tomoriana termasuk toleran terhadap kondisi kering 5 Dalam sampai beberapa hari walau begitu tetap disarankan adanya penyiraman pada media tanam untuk tetap becek Perbandingan Dengan Nepenthes Lainnya suntingNepenthes tomoriana tidak akan membuat bingung jika dibandingkan dengan Nepenthes yang lain karena merupakan satu satunya spesies paniculate dari Sulawesi Di bagian lain Indonesia ada Nepenthes danseri Pulau Waigeo dan keduanya dibedakan oleh kelenjar tutup yang lebih banyak dan lebih kecil untuk Nepenthes tomoriana dan juga adanya bract pada peduncles parsial 6 Nepenthes tomoriana memiliki kesamaan nyaris identik dengan Nepenthes bellii dari Mindanao Filipina berupa bentuk pitcher bundar sayap lebar dengan elemen berjumbai berkelompok tepi bagian dalam peristome turun sejajar dengan dinding kontur kendi dan berakhir di gigi kecil lurus berputar untuk tutup elips transversal yang tidak memiliki pelepah serta permukaan bawah berkilau keramik dengan kelenjar nektar yang sangat kecil sangat cekung serta tersebar jarang Begitu banyak kesamaan dari kedua spesies Perbedaannya ada pada 1 tangkai bunga parsial Nepenthes tomoriana www mindat org Diakses tanggal 2020 02 10 Taxonomy browser Nepenthes tomoriana www ncbi nlm nih gov Diakses tanggal 2020 02 10 The IUCN Red List of Threatened Species IUCN Red List of Threatened Species doi 10 2305 iucn uk 2018 1 rlts t39706a143965643 en Diakses tanggal 2020 02 10 Clarke Charles Moran Jonathan A 2016 06 Climate soils and vicariance their roles in shaping the diversity and distribution of Nepenthes in Southeast Asia Plant and Soil dalam bahasa Inggris 403 1 2 37 51 doi 10 1007 s11104 015 2696 x ISSN 0032 079X Periksa nilai tanggal di date bantuan Nepenthes tomoriana Tomori Bay Sulawesi www wistuba com Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021 02 26 Diakses tanggal 2020 02 10 Carnivorous Plants as a Source of Potent Bioactive Compound Naphthoquinones link springer com Diakses tanggal 2020 02 10 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Nepenthes tomoriana amp oldid 22459981