www.wikidata.id-id.nina.az
Messier 16 atau M16 atau sering disebut juga Nebula Elang atau NGC 6611 adalah sebuah gugus terbuka yang berada di rasi bintang Serpens ditemukan oleh Jean Philippe de Cheseaux pada tahun 1745 1746 Namanya diambil dari bentuknya yang menyerupai Elang M16 adalah sebuah subjek dari foto yang terkenal Pillars of Creation yang diambil oleh teleskop Hubble yang menunjukkan pilar terbentuknya bintang di dalam nebula Nebula ElangNebula emisiGambar puncak pilar M16 Nebula Elang Data pengamatan J2000 0 eposAsensio rekta 18j 18m 48d 1 Deklinasi 13 49 1 Jarak7 000 lyMagnitudo semu V 6 0 1 Dimensi semu V 7 0 menit busurRasi bintangSerpensCiri ciri fisikJari jari70 55 ly cluster 15 ly lyMagnitudo mutlak V 8 21Ciri pentingBerusia 1 2 juta tahunSebutanMessier 16 NGC 6611 1 Sharpless 49 RCW 165 Gum 83Lihat pula Daftar nebula Daftar isi 1 Karakteristik 2 Galeri 3 Referensi 4 Pranala luarKarakteristik suntingM16 adalah bagian dari emisi nebula atau daerah H II yang dikatalogkan sebagai IC 4703 M16 berjarak kira kira 6 500 tahun cahaya Tiang gas yang terlihat keluar dari nebula kira kira tingginya 9 5 tahun cahaya 2 Bintang yang paling terang di nebula ini memiliki magnitudo tampak 8 24 yang dapat dilihat dengan teropong biasa Galeri sunting nbsp Gambar detail dari teleskop Hubble nbsp Foto infra merah menunjukkan pilar dengan susunan yang berbeda nbsp Gambar mosaik tiga warna Nebula Elang nbsp Kepala dari kolom Nebula Elang Referensi sunting a b c d SIMBAD Astronomical Database Results for NGC 6611 Diakses tanggal 2006 11 16 The Eagle has risen Stellar spire in the Eagle Nebula European Space AgencyPranala luar suntingThe Eagle s EGGs ESO Photo Release Seds org Diarsipkan 2005 12 03 di Wayback Machine SEDS Messier page on M16 Spacetelescope org Diarsipkan 2005 12 05 di Wayback Machine Hubble telescope images on M16 Darkatmospheres com Eagle Nebula M16 wide NASA gov APOD February 8 2009 picture Eagle Nebula Koordinat nbsp 18h 18m 48s 13 49 00 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Nebula Elang amp oldid 22561018