www.wikidata.id-id.nina.az
NaviculaNavicula bullataKlasifikasi ilmiah tanpa takson SARSuperfilum HeterokontaKelas BacillariophyceaeOrdo NaviculalesFamili NaviculaceaeGenus NaviculaBory de Saint Vincent 1822Spesies tipeNavicula tripunctata Navicula adalah genus ganggang berbentuk kapal kelompok ini adalah makhluk air eukariotik dapat berfotosintesis berukuran mulai dari sebuah sel tunggal Navicula adalah diatom Navicula terdiri dari lebih dari 1 200 spesies 1 Navicula adalah bahasa Latin bermakna kapal kecil 2 Navicula memainkan peran penting dalam ekologi global yang memproduksi sekitar seperempat dari semua oksigen di dalam biosfer Bumi dan berperan sebagai spesies kunci dalam rantai makanan dari berbagai lingkungan di mana mereka memberikan makanan pokok untuk banyak spesies akuatik Mobilitas suntingNavicula dikenal karena kemampuan mereka untuk merayap pada satu sama lain dan pada permukaan yang keras seperti kaca mikroskop 3 4 5 6 Catatan sunting M D Guiry in Guiry M D amp Guiry G M 2015 AlgaeBase World wide electronic publication National University of Ireland Galway http www algaebase org searched on 15 August 2015 Diakses tanggal 2015 08 15 Oxford English Dictionary Navicula 3 1 Youtube video Gupta S Agrawal SC Survival and motility of diatoms Navicula grimmei and Nitzschia palea affected by some physical and chemical factors Folia Microbiol Praha 52 127 34 doi 10 1007 BF02932151 PMID 17575911 J Microbiol Methods 2013 Mar 92 3 349 54 doi 10 1016 j mimet 2013 01 006 2 M A Harper amp J F Harper 1967 Measurements of diatom adhesion and their relationship with movement British Phycological Bulletin 3 2 195 207 doi 10 1080 00071616700650051Pranala luar suntingGambar Diarsipkan 2012 02 05 di Wayback Machine 3 4 Diarsipkan 2006 08 18 di Wayback Machine 5 Diarsipkan 2012 02 05 di Wayback Machine Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Navicula amp oldid 24217798