www.wikidata.id-id.nina.az
Sutan Muhammad Taufiq Thaib S H Tuanku Maharajo Alam 2 Desember 1948 1 Februari 2018 1 adalah seorang tokoh adat dan budaya serta tokoh bangsawan Minangkabau pewaris tahta Kesultanan Pagaruyung minangkabau dengan gelar Daulat Yang Dipertuan Rajo Alam Minangkabau Pagaruyung Darul Qarar 2 3 4 Daulat Yang Dipertuan Rajo Alam Minangkabau Pagaruyung Darul QororSutan Muhammad Taufiq ThaibTuanku Maharajo AlamTaufiq Thaib dan istrinyaAnggota Dewan Perwakilan RakyatMasa jabatan 1 Oktober 1992 30 September 1999Grup parlemenKarya PembangunanDaerah pemilihanSumatera BaratInformasi pribadiLahir 1948 12 02 2 Desember 1948Pagaruyung Tanah Datar Sumatra Tengah IndonesiaMeninggal1 Februari 2018 2018 02 01 umur 69 Padang IndonesiaKebangsaanIndonesiaSuami istriPuti Rahmah OesmanHubunganPuti Reno Raudhah Thaib saudari AnakSutan Emir HidayatSutan Arif BudimansyahOrang tuaMuhammad Thaib Datuk Panghulu Basa ayah Puti Reno Dismah ibu Alma materUniversitas AndalasPekerjaanBudayawan dan politisiDikenal karenaPewaris tahta PagaruyungSunting kotak info L B Daftar isi 1 Latar belakang dan pendidikan 2 Riwayat ringkas 3 Penghargaan 3 1 Penghargaan luar negeri 4 Referensi 5 Pranala luarLatar belakang dan pendidikan suntingSutan Muhammad Taufiq Thaib dilahirkan di Pagaruyung Tanah Datar Sumatera Barat pada 2 Desember 1948 Ayahnya Sutan Muhammad Thaib Datuak Panghulu Basa adalah generasi ketiga keturunan Raja Pagaruyung terakhir Sultan Alam Bagagarsyah Ibunya Puti Disma Tuan Gadih Gadang adalah generasi keempat dari saudari Sultan Alam Bagagarsyah Tuan Gadih Puti Reno Sari 1 Taufiq menamatkan pendidikan Sekolah Dasar Pagaruyung pada 1961 SMP Negeri 1 Batusangkar pada 1964 dan SMA Ganesha Padang pada 1967 Ia meraih gelar Sarjana Hukum dari Fakultas Hukum Universitas Andalas pada 1976 Sejak SMP ia aktif berorganisasi dan bergabung dalam Hizbul Wathan PNI dan Pramuka Saat SMA dan kuliah di Padang ia bergabung di Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia AMPI Komite Nasional Pemuda Indonesia KNPI dan Golongan Karya Golkar 1 Riwayat ringkas sunting nbsp Yang Dipertuan Alam Rajo Alam Pagaruyung Muhammad Taufiq Thaib menganugerahkan gelar Tuanku Paduko Maharaja Basa kepada Irwan Prayitno Muhammad Taufiq Thaib merupakan pemangku jabatan Yang Dipertuan Raja Alam Pagaruyung Ibunya adalah Puti Reno Dismah Yang Dipertuan Gadih XVI Tuan Gadih XVI yang wafat pada 10 Juni 2007 Ia merupakan putra dari ayah yang bernama Muhammad Thaib Saudarinya Puti Reno Raudhah Thaib yang lebih dikenal dengan nama Upita Agustine dinobatkan sebagai Yang Dipertuan Gadih XVII Tuan Gadih XVII menggantikan ibunya sekaligus menyandang jabatan sebagai Bundo Kanduang sampai kini Taufik Thaib adalah seorang Sarjana Hukum SH dan pernah menjadi anggota DPR RI 5 Ia meninggal dunia di Rumah Sakit Umum Pusat Dr M Djamil RSMDJ Padang Sumatera Barat pada hari Kamis 1 Februari 2018 sekitar pukul 20 00 setelah perawatan intensif selama 20 hari Ia wafat pada usia 69 tahun 2 Jenazahnya kemudian dimakamkan di Pandam Perkuburan Kaum Istano Silinduang Bulan di kawasan situs cagar budaya Makam Tuan Gadih di Kabupaten Tanah Datar Sumatera Barat Ia meninggalkan seorang istri yaitu Siti Rahmah Oesman serta dua orang anak yaitu Sutan Emir Hidayat dan Sutan Arif Budimansyah 6 Penghargaan suntingPenghargaan luar negeri sunting nbsp Negeri Sembilan Darjah Dato Paduka Tuanku Ja afar D P T J Dato 2003 butuh rujukan Referensi sunting a b c Profil Tokoh Aktivis dan Pemuka Masyarakat Minang Permo Promotion 1995 hlm 433 435 ISBN 978 979 8931 00 0 Diakses tanggal 2 November 2022 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan a b Raja Pagaruyung Mangkat Tempo co Diakses 3 Februari 2018 Ranah Minang Berduka Raja Pagaruyung Meninggal Tribunnews com Diakses 3 Februari 2018 Warga Minangkabau Berduka Raja Pagaruyung Tutup Usia Diarsipkan 2018 02 20 di Wayback Machine Liputan6 com Diakses 3 Februari 2018 Raja Pagaruyung Taufiq Thaib Tutup Usia Ini Profil Singkatnya Diarsipkan 2020 10 06 di Wayback Machine Covesia com Diakses 3 Februari 2018 Beginilah Prosesi Pemakaman Raja Pagaruyung VIVA co id Diakses 3 Februari 2018 Pranala luar sunting Tanah Minangkabau Berduka Raja Pagaruyung Meninggal Dunia Republika co id Daulat Yang Dipertuan Raja Alam Minangkabau Sultan H Taufiq Thaib Angkat Bicara Masalah Arcandra Diarsipkan 2018 02 03 di Wayback Machine Minangkabaunews com http scholar unand ac id 64913 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Muhammad Taufiq Thaib amp oldid 25195001