www.wikidata.id-id.nina.az
Merantau merupakan film aksi laga Indonesia yang dirilis pada 6 Agustus 2009 yang disutradarai oleh Gareth Evans Film ini dibintangi antara lain oleh Iko Uwais Chika Jessica Christine Hakim Donny Alamsyah Yusuf Aulia Laurent Buson Alex Abbad Mads Koudal Ratna Galih dan Yayan Ruhian MerantauSutradaraGareth EvansProduserArio SagantoroDitulis olehGareth EvansPemeranUwais QornySisca JessicaChristine HakimDonny AlamsyahYusuf AuliaLaurent BusonAlex AbbadMads KoudalRatna GalihYayan RuhianDistributorMerantau FilmsSinemArtTanggal rilis6 Agustus 2009Durasi135 menitNegaraIndonesiaBahasaIndonesia Daftar isi 1 Tradisi Merantau 2 Sinopsis 3 Referensi 4 Pranala luarTradisi Merantau SuntingDalam tradisi turun temurun dari suku Minangkabau anak lelaki yang sudah berusia remaja dewasa dari suku ini diharuskan untuk merantau ke negeri orang Ini diakibatkan oleh masyarakat dari etnis ini menggunakan sistem Matrilineal menarik keturunan dari pihak ibu yang mengakibatkan pihak lelaki hanya mendapatkan sedikit harto pusako oleh karena itu sebagian besar dari kaum pria Minang ini berusaha untuk mendapatkan harta yang bebas dari harto pusako Bundo dengan cara Merantau ke negeri orang Ada juga sebagian orang yang sudah sukses di rantau kembali pulang ke kampung halaman dan menceritakan kisah sukses mereka di rantau orang Juga ada rasa malu tersendiri dan dicemoohkan oleh teman teman sepermainan bila tidak pernah merasakan pengalaman di rantau orang mendorong lelaki Minangkabau untuk melakukan pengembaraan meninggalkan kampung halaman dan saudara saudara tercinta demi kehidupan yang berarti bagi mereka Sinopsis SuntingDi Minangkabau Sumatera Barat Yuda Iko Uwais seorang pendekar silat Minangkabau aliran Harimau dalam persiapan akhir untuk memulai perantauannya Ia harus meninggalkan keluarganya ibu tercinta Wulan Christine Hakim dan udanya kakak dalam bahasa Minang Yayan Donny Alamsyah kenyamanan keindahan kampung halamannya dan mencari eksistensi dirinya di keserabutan kota Jakarta Nasib mempertemukan Yuda dengan yatim piatu Adit Yusuf Aulia dan kakaknya Astri Sisca Jessica yang akan menjadi korban organisasi ilegal human trafficking Organisasi yang memperlakukan manusia seperti barang ini dipimpin seorang Eropa berhati batu Ratger Mads Koudal dan tangan kanannya Luc Laurent Buson Seketika markas mereka kacau karena perkelahian antara Johni Alex Abbad dan para tukang pukulnya dengan Yuda Ratger bersikeras mencari Astri atau barangnya yang berhasil diselamatkan Yuda dan mereka ingin pembalasan berdarah setimpal Perkenalan Yuda dengan kota serabutan ini seperti api yang menyulut ketika situasi memaksanya untuk melarikan diri bersama Astri dan Adit dari kejaran mucikari dan preman preman yang menguasai malam menggerayangi setiap jalanan dan mengejar setiap langkah mereka 1 Referensi Sunting Laman Merantau di Cineplex Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011 09 25 Diakses tanggal 2009 07 17 Pranala luar Sunting Indonesia Situs Resmi Indonesia Ulasan di Cineplex Diarsipkan 2009 07 18 di Wayback Machine nbsp Artikel bertopik film Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Merantau film amp oldid 24353123