www.wikidata.id-id.nina.az
Mansoura beralih ke halaman ini Untuk tempat di Suriah dengan nama tersebut lihat Mansura Hama Mansureh beralih ke halaman ini Untuk tempat tempat di Iran dengan nama tersebut lihat Mansureh Iran Mansoura bahasa Arab المنصورة al Manṣura IPA el mɑnˈsˤuːɾɑ aksen yang belum diurbanisasi el maenˈsˤuːɾe adalah sebuah kota di Mesir dengan penduduk sejumlah 480 494 Kota tersebut merupakan ibu kota dari Kegubernuran Dakahlia Mansoura Mesir المنصورةEl Mansoura MesirMatahari tenggelam di MansouraBenderaJulukan Mutiara DeltaNegara MesirKegubernuranDakahliaDidirikan1219Pemerintahan GubernurHosam eldin EmamLuas Total371 km2 143 sq mi Ketinggian12 m 39 ft Populasi 2012 Total495 630 Kepadatan1 300 km2 3 500 sq mi Zona waktuUTC 2 WSM Kode area telepon 20 50Situs webSitus web resmi Daftar isi 1 Etimologi 2 Sejarah 3 Geografi 3 1 Iklim 4 Pendidikan 5 Referensi 6 Pranala luarEtimologi SuntingMansoura dalam bahasa Arab artinya kemenangan Kota tersebut mengambil nama dari kemenangan Mesir atas Louis IX dari Prancis pada Perang Salib Ketujuh Sejarah SuntingMansoura didirikan pada 1219 oleh al Kamil dari dinasti Ayyubiyyah Setelah pasukan Mesir mengalahkan Pasukan Salib pada Perang Salib Keenam kota tersebut dinamai Mansoura artinya Kemenangan Geografi SuntingIklim Sunting Data iklim MansouraBulan Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des TahunRata rata tertinggi C F 19 66 19 8 67 6 22 4 72 3 26 3 79 3 32 1 89 8 33 91 32 6 90 7 33 3 91 9 32 90 28 6 83 5 25 77 20 7 69 3 27 07 80 7 Rata rata harian C F 12 9 55 2 13 5 56 3 15 8 60 4 19 66 23 6 74 5 25 7 78 3 26 6 79 9 26 8 80 2 25 3 77 5 22 8 73 19 4 66 9 14 9 58 8 20 53 68 92 Rata rata terendah C F 6 8 44 2 7 3 45 1 9 2 48 6 11 8 53 2 15 2 59 4 18 4 65 1 20 6 69 1 20 4 68 7 18 7 65 7 17 63 13 9 57 9 1 48 4 14 03 57 29 Presipitasi mm inci 13 0 51 9 0 35 6 0 24 3 0 12 3 0 12 0 0 0 0 0 0 0 0 4 0 16 7 0 28 11 0 43 56 2 21 Sumber Climate Data org 1 Pendidikan Sunting nbsp Universitas MansouraUniversitas Mansoura didirikan pada 1962 awalnya sebagai cabang dari Universitas Kairo 2 Pusat Urologi dan Nefrologi dari Universitas Mansoura yang didirikan oleh Prof Mohammed Ghonem dianggap menjadi pusat ginjal terbaik di Timur Tengah dan Afrika 3 Mansoura memiliki sebuah stadion olahraga Stadion Mansoura yang merupakan rumah dari tim sepak bola nya 4 Referensi Sunting Climate Mansoura Climate graph Temperature graph Climate table Climate Data org Diakses tanggal 13 August 2013 Situs web resmi Universitas Mansourah Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008 09 24 Diakses tanggal 2016 03 18 Kesalahan pengutipan Tag lt ref gt tidak sah tidak ditemukan teks untuk ref bernama Mansoura El Mansoura Stadium Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011 02 01 Diakses tanggal 2016 03 18 Pranala luar Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai El Mansoura Arab Situs web resmi Koordinat 31 03 00 N 31 23 00 E 31 05000 N 31 38333 E 31 05000 31 38333 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Mansoura Mesir amp oldid 23228312