www.wikidata.id-id.nina.az
Burung Kucica KampungBurung jantan di MalaysiaStatus konservasiRisiko Rendah IUCN 3 1 1 Klasifikasi ilmiahKerajaan AnimaliaFilum ChordataKelas AvesOrdo PasseriformesFamili MuscicapidaeGenus CopsychusSpesies C saularisNama binomialCopsychus saularis Linnaeus 1758 Kucica kampung bahasa Latin Copsychus saularis adalah burung pengicau kecil yang sebelumnya dikelompokkan sebagai anggota keluarga Turdidae murai tetapi kini dianggap sebaagi anggota Muscicapidae Burung ini berwarna hitam dan putih dengan ekor yang panjang Ekornya terangkat ke atas jika mereka sedang mencari makanan di tanah atau kadang ketika sedang bertengger Burung ini banyak ditemukan di daerah Asia Selatan dan Asia tenggara Di Indonesia burung ini mulai langka karena penangkapan yang berlebihan untuk dipelihara Nama Lain dari Kucica Kampung adalah kacer Burung ini suka menjelajah di berbagai lingkungan yang kecepatan terbangnya bisa mengungguli kerabatnya murai batu bahkan dari burung berbulu hitam berekor panjang seperti lidi Burung kacer banyak mendiami dataran rendah sampai ketinggian 1000 meter di atas permukaan laut Bahkan tidak jarang ada yang terlihat di perumahan penduduk Di Jawa tengah dan Jawa timur burung bertubuh gempal ini di kenal dengan sebutan srintil Di Kalimantan Barat khususnya Kapuas Hulu burung itu dinamai burung tinjaw Burung kacer terbilang sangat aktif mencari makan Mulai dari pohon kelapa randu pisang atau ranting pohon kering burung ini terlihat sendiri akan tetapi akan selalu bersama pasanganya pada saat musim kawin Referensi Sunting BirdLife International 2004 Copsychus saularis 2006 IUCN Red List of Threatened Species IUCN 2006 Diakses 12 May 2006 Pranala luar Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Copsychus saularis Foto dan video Diarsipkan 2010 05 27 di Wayback Machine nbsp Artikel bertopik burung ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kucica kampung amp oldid 24207881