www.wikidata.id-id.nina.az
Kongres Amerika Serikat Ketiga Puluh Tujuh adalah sidang cabang legislatif pemerintah federal Amerika Serikat yang terdiri dari Senat Amerika Serikat dan Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat Kongres melakukan sidang di Washington D C mulai 4 Maret 1861 sampai 4 Maret 1863 Sidang dilaksanakan selama dua tahun pertama masa kepresidenan Abraham Lincoln Pembagian kursi di DPR didasarkan pada Sensus Ketujuh Amerika Serikat tahun 1850 Mayoritas di kedua kamar adalah Partai Republik Kongres Amerika Serikat ke 37Gedung Kapitol 1861 Periode 4 Maret 1861 4 Maret 1863Anggota50 senator183 anggota dewan7 delegasi tanpa suaraMayoritas SenatRepublikPresiden SenatHannibal HamlinMayoritas DPRRepublikKetua DPRGalusha A GrowPres Senat Pro TemporeSolomon FootSesiIstimewa 4 Maret 1861 28 Maret 1861ke 1 July 4 1861 6 Agustus 1861ke 2 2 Desember 1861 17 Juli 1862ke 3 1 Desember 1862 4 Maret 1863ke 36 ke 38 Daftar isi 1 Peristiwa besar 2 Negara bagian dan teritori 2 1 Negara bagian baru 2 2 Teritori baru 2 3 Pemisahan 3 Referensi 4 Pranala luarPeristiwa besar sunting12 14 April 1861 Pertempuran Fort Sumter Perang Saudara dimulai 19 April 1861 Kerusuhan Baltimore 1861 19 April 1861 Pemblokiran Serikat terhadap wilayah Selatan dimulai di Fort Monroe Virginia 1 27 April 1861 Presiden Lincoln menghapus habeas corpus dari Washington D C hingga Philadelphia 2 dan merekrut 75 000 milisi 6 Mei 1861 Konvensi Pemisahan Arkansas memberlakukan Ordinance of Secession 3 20 Mei 1861 Konvensi Pemisahan North Carolina memberlakukan Ordinance of Secession 4 23 Mei 1861 Referendum rakyat Virginia meratifikasi Ordinance of Secession yang telah diberlakukan Konvensi pada tanggal 17 April 5 5 of 12 U S Representatives remained 6 Meski terwakili di Kongres Konfederasi Missouri dan Kentucky masih memiliki delegasi lengkap di Kongres ke 37 Dua senator dari Restored Government of Virginia menggantikan dua lainnya yang mengundurkan diri 8 Juni 1861 Referendum rakyat Tennessee meratifikasi Ordinance of Secession yang telah diberlakukan Konvensi pada tanggal 6 Mei 7 3 of 10 U S Representatives remain 6 One Senator Andrew Johnson remained 21 Juli 1861 Pasukan Serikat kalah dalam Pertempuran Bull Run Pertama 17 September 1862 Pertempuran Antietam 22 September 1862 Proklamasi Emansipasi dideklarasikan dan mulai berlaku tanggal 1 Januari 1863 November 1862 Demokrat memperoleh 31 kursi DPR 31 dan kehilangan 5 kursi Senat 19 8 Negara bagian dan teritori suntingNegara bagian baru sunting 31 Desember 1862 West Virginia diterima sebagai negara bagian baru Sess 3 ch 6 12 Stat 633 sambil menunggu proklamasi presiden West Virginia resmi menjadi negara bagian pada 20 Juni 1863 Teritori baru sunting 14 Juli 1862 Teritori Nevada diperluas dan Teritori Utah dikurangi luasnya Sess 2 ch 12 12 Stat 575 24 Februari 1863 Teritori Arizona dibentuk Sess 3 ch 56 12 Stat 664 3 Maret 1863 Teritori Idaho dibentuk Sess 3 ch 117 12 Stat 808Pemisahan sunting Artikel utama Pemisahan wilayah di Amerika Serikat Kongres tidak mengakui pemisahan wilayah Kebanyakan Anggota DPR dan Senator dari negara negara bagian yang berupaya memisahkan diri keluar dari Kongres mereka yang terlibat dalam pemberontakan dipecat Pemisahan wilayah pada periode Kongres sebelumnya South Carolina Mississippi Florida Alabama Georgia Louisiana dan Texas Pemisahan wilayah pada periode Kongres ini 17 April 1861 Virginia 9 The pro Union Restored Government of Virginia s two Senators and three Representatives were seated 6 Mei 1861 Arkansas 10 20 Mei 1861 North Carolina 11 8 Juni 1861 Tennessee 12 13 Sen Andrew Johnson dan tiga anggota DPR tidak mengakui pemisahan diri ini dan mempertahankan kursi mereka di Kongres Referensi sunting Heidler D S Heidler J T Coles D J 2000 Encyclopedia of the American Civil War A Political Social and Military History hlm 441 ISBN 0 393 04758 X The White House Historical Association The Great Cause of Union search on habeas corpus Ordinance of Secession of Arkansas Csawardept com Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011 09 27 Diakses tanggal December 5 2011 Ordinance of Secession of North Carolina Csawardept com Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 03 30 Diakses tanggal December 5 2011 Ordinance of Secession of Virginia Csawardept com Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011 12 04 Diakses tanggal December 5 2011 a b Martis Kenneth C et al 1989 The Historical Atlas of Political Parties in the United States Congress 1789 1989 New York Macmillan Publishing Company ISBN 0 02 920170 5 Pemeliharaan CS1 Penggunaan et al yang eksplisit link Ordinance of Secession of Tennessee Csawardept com Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 02 06 Diakses tanggal December 5 2011 Martis Kenneth C p 115 117 The text of Virginia s Ordinance of Secession Diarsipkan 2007 10 12 di Wayback Machine The text of Arkansas s Ordinance of Secession Diarsipkan 2007 10 12 di Wayback Machine The text of North Carolina s Ordinance of Secession Diarsipkan 2007 10 12 di Wayback Machine The text of Tennessee s Ordinance of Secession Diarsipkan 2007 10 12 di Wayback Machine Badan legislatif Tennessee meratifikasi sebuah perjanjian yang memungkinkan mereka bergabung dengan liga militer Konfederasi pada 7 Mei 1861 Penduduk Tennessee menyetujui perjanjian ini pada 8 Juni 1861 Martis Kenneth C 1982 The Historical Atlas of United States Congressional Districts New York Macmillan Publishing Company Pranala luar suntingStatutes at Large 1789 1875 Senate Journal First Forty three Sessions of Congress House Journal First Forty three Sessions of Congress Biographical Directory of the United States Congress House History from the U S House of Representatives Statistics amp Lists from the U S Senate Congressional Directory Main Page Diarsipkan 2012 03 02 di Wayback Machine Government Printing Office Online Detailed listings of many aspects of previous memberships and sessions of Congress Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kongres Amerika Serikat ke 37 amp oldid 24825951