www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk komodo spesies kadal terbesar di dunia yang hidup di Pulau Komodo lihat Komodo Untuk kegunaan lain lihat Komodo disambiguasi Pulau Komodo adalah sebuah pulau yang terletak di Kepulauan Nusa Tenggara berada di sebelah timur Pulau Sumbawa yang dipisahkan oleh Selat Sape Pulau Komodo dikenal sebagai habitat asli hewan komodo Pulau KomodoGeografiLokasiAsia TenggaraKoordinat8 33 S 119 27 E 8 55 S 119 45 E 8 55 119 45KepulauanKepulauan Sunda KecilLuas390 km2PemerintahanNegaraIndonesiaProvinsiNusa Tenggara TimurKependudukanKelompok etnikKomodo dllPulau ini termasuk salah satu kawasan Taman Nasional Komodo yang dikelola oleh Pemerintah Pusat Secara administratif pulau ini termasuk wilayah Kabupaten Manggarai Barat Kecamatan Komodo Provinsi Nusa Tenggara Timur Indonesia Pulau Komodo merupakan ujung paling barat Provinsi Nusa Tenggara Timur berbatasan dengan Provinsi Nusa Tenggara Barat Di Pulau Komodo hewan komodo hidup dan berkembang biak dengan baik Hingga Agustus 2009 di pulau ini terdapat sekitar 1300 ekor komodo Ditambah dengan pulau lain seperti Pulau Rinca dan dan Gili Motang jumlah mereka keseluruhan mencapai sekitar 2500 ekor Ada pula sekitar 100 ekor komodo di Cagar Alam Wae Wuul di daratan Pulau Flores tapi tidak termasuk wilayah Taman Nasional Komodo Selain komodo pulau ini juga menyimpan eksotisme flora yang beragam kayu sepang yang oleh warga sekitar digunakan sebagi obat dan bahan pewarna pakaian pohon nitak ini atau sterculia oblongata di yakini berguna sebagai obat dan bijinya gurih dan enak seperti kacang polong Pulau Komodo juga diterima sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO karena dalam wilayah Taman Nasional Komodo bersama dengan Pulau Rinca Pulau Padar dan Gili Motang Daftar isi 1 Sejarah 2 Masyarakat 3 Referensi 4 Pranala luarSejarah SuntingPada tahun 1910 orang Belanda menamai pulau di sisi selatan Provinsi Nusa Tenggara Timur ini dengan julukan Pulau Komodo Cerita ini berawal dari Letnan Steyn van Hens Broek yang mencoba membuktikan laporan pasukan Belanda tentang adanya hewan besar menyerupai naga di pulau tersebut Steyn lantas membunuh seekor komodo tersebut dan membawa dokumentasinya ke Museum and Botanical Garden di Bogor untuk diteliti Tahun 2009 Taman Nasional Komodo dinobatkan menjadi finalis New Seven Wonders of Nature yang baru diumumkan pada tahun 2010 melalui voting secara online di www N7W com Pada tanggal 11 November 2011 New 7 Wonders telah mengumumkan pemenang sementara dan Taman Nasional Komodo masuk kedalam jajaran pemenang tersebut bersama dengan Hutan Amazon Teluk Halong Air Terjun Iguazu Pulau Jeju Sungai Bawah Tanah Puerto Princesa dan Table Mountain 1 Taman Nasional Komodo mendapatkan suara terbanyak 2 Masyarakat SuntingEtnis yang berdiam di daerah ini adalah Suku Komodo Mereka menamakan diri Ata Modo dan pulau yang mereka diami mereka sebut Tana Modo Di tahun 1930an dikatakan jumlah mereka adalah 143 orang Namun dalam kurun 47 tahun pada tahun 1977 jumlah mereka menjadi 505 jiwa 3 Referensi Sunting Salinan arsip Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016 03 05 Diakses tanggal 2021 04 05 http www detiknews com read 2011 11 12 080701 1765930 10 new7wonders baru resmikan 7 keajaiban dunia pada awal 2012 Melalatoa M Junus 1995 Ensiklopedi Suku Bangsa di Indonesia L Z Kemdikbud hlm 581 Diterbitkan Kemendikbud Pranala luar Sunting nbsp Wikivoyage memiliki panduan wisata Komodo National Park Inggris Komodo National Park Diarsipkan 2017 09 06 di Wayback Machine nbsp Artikel bertopik pulau di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pulau Komodo amp oldid 24107701