www.wikidata.id-id.nina.az
Keuskupan Sintang adalah salah satu keuskupan di Indonesia dan merupakan keuskupan sufragan dari provinsi gerejawi yang dalam kesatuan dengan Keuskupan Agung Pontianak Keuskupan Ketapang dan Keuskupan Sanggau 3 Keuskupan ini berpusat di Sintang serta mencakup wilayah seluas 62 120 km di bagian hulu Sungai Kapuas dan Sungai Melawi yang secara administratif meliputi Kabupaten Sintang Kabupaten Melawi dan Kabupaten Kapuas Hulu di Kalimantan Barat 4 Keuskupan SintangDioecesis SintangensisKatolikLambang Keuskupan SintangLokasiNegaraIndonesiaWilayahKalimantan Barat bagian timur Kabupaten SintangKabupaten Kapuas HuluKabupaten MelawiProvinsi gerejawiPontianakDekanat6 buah 1 Kantor pusatJl Kelam Tugu Beji No 4 Kel Akcaya Kec Sintang Kab Sintang 78611Koordinat0 04 41 N 111 31 32 E 0 077992 N 111 525645 E 0 077992 111 525645StatistikLuas62 120 km2 23 980 sq mi 2 Populasi Total Katolik per 2021 908 656266 786 29 4 Paroki37Imam77InformasiDenominasiGereja KatolikGereja sui iurisGereja LatinRitusRitus RomaPendirian11 Maret 1948 76 tahun lalu 1948 03 11 KatedralKristus Raja SintangBahasaBahasa IndonesiaBahasa Kayan Mendalam khusus Paroki Antonius Padua Mendalam PenanggalanGregorianKepemimpinan kiniPausFransiskusUskupSamuel Oton Sidin O F M Cap Vikaris jenderalR D Leonardus MiauSekretaris jenderalR D Herman Yosef Ga IEkonomR D Yohanes PranotoPetaCakupan Provinsi Gerejawi PontianakCakupan Indonesia Jumlah umat Katolik terdaftar sebanyak 266 ribu pada tahun 2021 2 Daftar isi 1 Garis waktu 2 Waligereja 2 1 Ordinaris 2 2 Prelat tituler 3 Paroki 4 Referensi 5 Pranala luarGaris waktu suntingDidirikan sebagai Prefektur Apostolik Sintang pada tanggal 11 Maret 1948 memisahkan diri dari Vikariat Apostolik Pontianak Ditingkatkan menjadi Vikariat Apostolik Sintang pada tanggal 23 April 1956 Ditingkatkan menjadi Keuskupan Sintang pada tanggal 3 Januari 1961Waligereja suntingUskup petahana Mgr Samuel Oton Sidin O F M Cap nbsp Lambang nbsp Foto diri Ordinaris sunting Prefek Apostolik Sintang Lambertus van Kessel S M M 4 Juni 1948 s d 23 April 1956 naik tingkat Vikaris Apostolik Sintang Lambertus van Kessel S M M 23 April 1956 s d 3 Januari 1961 naik tingkat Uskup Sintang Lambertus van Kessel S M M 3 Januari 1961 s d 25 Mei 1973 mengundurkan diri Isak Doera 9 Desember 1976 s d 1 Januari 1996 mengundurkan diri Agustinus Agus 29 Oktober 1999 s d 3 Juni 2014 pindah tugas Samuel Oton Sidin O F M Cap sejak 21 Desember 2016 Prelat tituler sunting Administrator Apostolik Keuskupan Sintang Lambertus van de Boom 5 25 Mei 1973 s d 9 Desember 1976 jabatan selesai Agustinus Agus 1 Januari 1996 s d 29 Oktober 1999 ganti jabatan Agustinus Agus 3 Juni 2014 s d 21 Desember 2016 jabatan selesai Paroki sunting nbsp Katedral Sintang nbsp Paroki Kelam Bagian ini ditransklusi dari Daftar paroki di Keuskupan Sintang sunting versi Kabupaten Sintang Paroki Katedral Sintang Kristus Raja Paroki Sei Durian Maria Ratu Semesta Alam Paroki Merakai Maria Immaculata Paroki Tanjung Baung Santo Mikhael Paroki Senaning Santo Yusuf Paroki Nobal Santa Theresia Kecil Paroki Pandan Keluarga Kudus Paroki Tempunak Maria Ratu Damai Semesta Paroki Sepauk Santo Petrus dan Andreas Paroki Kelam Permai Santo Martinus Paroki Tuguk Santo Paulus Paroki Nanga Tebidah Salib Suci Paroki Nanga Mau Santo Yosef Paroki Lebang Maria Ratu Rosari Paroki Dedai Santo Petrus Paroki Ambalau Santa Maria Tanpa Noda Paroki Serawai Santo Montfort Kabupaten Melawi Paroki Belimbing Santa Maria Tanpa Noda Paroki Tanah Pinoh Santa Maria Paroki Nanga Pinoh Santa Perawan Maria Diangkat ke Surga Paroki Menukung Santa Louisa Paroki Ella Hilir Santo Petrus Paroki Manggala Santo Stefanus Kabupaten Kapuas Hulu Paroki Benua Martinus Santo Martinus Paroki Embaloh Santo Petrus Paroki Bika Nazareth Keluarga Kudus Paroki Bunut Santo Paulus Paroki Peniung Kunjungan Santa Maria Paroki Dangkan Silat Santo Yohanes Penginjil Paroki Lanjak Santo Dismas Paroki Mendalam Santo Antonius dari Padua Paroki Putussibau Hati Santa Perawan Maria Tak Bernoda Paroki Siut Penampakan Tuhan Paroki Badau Santo Montfort Paroki Nanga Kantuk Santo Paulus Paroki Sejiram Santo Fidelis Paroki Seluan Santo Yohanes Rasul dan Penginjil Paroki Semitau Santo Fransiskus XaveriusReferensi sunting Kontributor 2022 03 30 Uskup Sintang Mgr Samuel Oton Sidin OFMCap Fokus pada Pembangunan Iman dan Sosial Ekonomi Umat HIDUPKATOLIK com dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2022 08 05 Keuskupan Sintang memiliki 37 paroki yang terbagi dalam enam dekenat dan tersebar di tiga kabupaten yakni Sintang Melawi dan Kapuas Hulu Imam yang melayani umat sebanyak 77 orang data 31 Desember 2020 dan hanya lebih kurang 60 an yang langsung bekerja untuk keuskupan di paroki sedangkan lainnya biarawan yang tinggal di biara Keterbatasan tenaga terasa sekali ada beberapa paroki yang hanya ditangani satu orang Pelayanan terbatas karena orang yang melayani juga terbatas Geraknya juga terbatas Ini salah satu tantangan yang dihadapi a b Diocese of Sintang Indonesia GCatholic Diakses tanggal 2024 01 16 Pembagian provinsi gerejawi di situs kawali org Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 10 19 Diakses tanggal 2012 10 08 Tantangan Pastoral Keuskupan Sintang hidupkatolik com http www montfort org uk Documents EM EN 512 pdfPranala luar suntingSitus Keuskupan Sintang Diarsipkan 2020 09 28 di Wayback Machine Inggris Diocese of Sintang Jadwal Misa Keuskupan Sintang Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Keuskupan Sintang amp oldid 25327034