www.wikidata.id-id.nina.az
Kawab adalah nama seorang pangeran Mesir kuno dari Dinasti ke IV Dia adalah putra tertua Raja Khufu dan Ratu Meritites I Kawab menjabat sebagai wazir dan dimakamkan di mastaba ganda G 7110 7120 sebelah timur kompleks piramida Giza KawabSarkofagus KawabPekerjaanWazirImamGelarPutra Mahkota MesirSuami istriHetepheres IIAnakPangeran DuaenhorPangeran KaemsekhemPangeran MindjedefRatu Meresankh IIIOrang tuaRaja KhufuRatu Meritites I Kawab K3 wˁb Ka nya murniEra Kerajaan Baru 1550 1069 BC Hieroglif MesirKawab adalah putra tertua Firaun Khufu dan Meritites I dau saudara tiri firaun firaun Djedefre dan Khafra Dia mungkin lahir pada masa pemerintahan kakeknya Sneferu Kawab menikahi saudara perempuannya Hetepheres II Mereka memiliki setidaknya tiga putra bernama Duaenhor Kaemsekhem dan Mindjedef dan seorang putri Meresankh III 1 Kawab meninggal pada masa pemerintahan ayahandanya 2 sehingga penguasa berikutnya adalah Djedefre yang menikahi jandanya Hetepheres II Dulu diyakini bahwa Djedefre telah membunuh Kawab karena Djedefre dimakamkan di Abu Rawash bukan di Giza yang merupakan adat Piramida Djedefre juga dirusak tetapi sekarang diperkirakan makam itu dirusak jauh kemudian yaitu selama zaman Romawi 1 Gelar Kawab termasuk pejabat Anubis Imam Serket putra Raja dari tubuhnya putra tertua Raja dari tubuhnya pangeran turun temurun kepala sepuluh Mesir Hulu satu satunya pendamping cinta wazir gelar wazir muncul pada patung dari Mitrahina 3 Referensi sunting a b Dodson Aidan and Hilton Dyan The Complete Royal Families of Ancient Egypt Thames amp Hudson 2004 ISBN 0 500 05128 3 Dodson amp Hilton p 59 Simpson William Kelly The Mastabas of Kawab Khafkhufu I and II Giza Mastabas 3 Boston Museum of Fine Arts 1978 pg 1 8 Plate I X Retrieved from gizapyramids org Diarsipkan 2008 10 11 di Wayback Machine Pranala luar sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Kawab Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kawab amp oldid 19315874