www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk kapal lain dengan nama serupa lihat Kapal perusak Jepang Makigumo Makigumo 巻雲 code ja is deprecated Awan sirus merupakan kapal perusak kelas Yugumo yang dibangun untuk Angkatan Laut Kekaisaran Jepang Ia diperkenalkan pada 5 November 1941 dan baru diresmikan pada 14 Maret 1942 Makigumo pada 14 Maret 1942SejarahKekaisaran JepangNamaMakigumoDipesan1939PembangunFujinagata ShipyardsPasang lunas23 Desember 1940Diluncurkan5 November 1941Selesai14 Maret 1942Dicoret1 Maret 1943NasibSengaja ditenggelamkan pada 1 Februari 1943Ciri ciri umumKelas dan jenisKapal perusak kelas YugumoBerat benaman2 520 ton panjang 2 560 t Panjang119 15 m 390 ft 11 in Lebar10 8 m 35 ft 5 in Daya muat3 75 m 12 ft 4 in Kecepatan35 knot 40 mph 65 km h Awak kapal228Senjata6 Meriam dwi guna 127 mm 5 0 in kal 50 sampai 28 Senapan Tipe 96 25 mm 0 98 in sampai 4 Senapan mesin Hotchkiss M1929 8 Tabung torpedo 610 mm 24 in untuk Torpedo Tipe 93 36 Peledak kedalaman Daftar isi 1 Masa dinas 2 Nasib 3 Catatan kaki 4 ReferensiMasa dinas suntingPada Pertempuran Midway pada Juni 1942 kru pesawat SBD dari Amerika yaitu Ensign Frank W O Flaherty dan AMM1c Bruno P Gaido ditarik dari air oleh Makigumo Pasca diinterogasi krunya diikat dengan beban lalu diturunkan kembali ke air ketimbang dijadikan sandera hingga mencapai Jepang Kru Makigumo menyatakan bahwa itu adalah cara untuk membalas dendam terhadap 2 3 anggota pasukan Kido Butai kala bertempur dengan karamnya kapal induk Akagi Kaga Sōryu dan Hiryu butuh rujukan Pasca Pertempuran Santa Cruz pada 27 Oktober 1942 Makigumo bersama perusak Akigumo menorpedo kapal induk USS Hornet yang telah ditinggalkan sebelumnya 1 Kapal perusak Amerika sempat berusaha menorpedonya tetapi gagal sebelum mereka menorpedonya Meskipun begitu mereka gagal melaksanakan misi membombardir Landasan Udara Henderson butuh rujukan Nasib suntingNamun kisahnya tak begitu lama pada 1 Februari 1943 kala mengevakuasi pasukan ke Guadalcanal Ketika berusaha menghindar dari serangan PT Boat ia menabrak ranjau dan membuat kapalnya langsung lumpuh Perusak Yugumo menyelamatkan 237 kru termasuk Komandan Fujita lalu mentorpedo Makigumo 3 mil 4 8 km sekitar selatan barat daya Pulau Savo 09 15 S 159 47 E 9 250 S 159 783 E 9 250 159 783 Koordinat 09 15 S 159 47 E 9 250 S 159 783 E 9 250 159 783 1 Makigumo pun dihapus dari daftar militer sebulan kemudian 1 Catatan kaki sunting a b c Catatan pergerakan Makigumo www combinedfleet com Diakses tanggal 2018 01 27 Referensi sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Kapal perusak Jepang Makigumo 1941 Campbell John 1985 Naval Weapons of World War II Annapolis Maryland Naval Institute Press ISBN 0 87021 459 4 Campbell John 1985 Naval Weapons of World War II Annapolis Maryland Naval Institute Press ISBN 0 87021 459 4 Chesneau Roger ed 1980 Conway s All the World s Fighting Ships 1922 1946 Greenwich UK Conway Maritime Press ISBN 0 85177 146 7 Jentschura Hansgeorg Jung Dieter amp Mickel Peter 1977 Warships of the Imperial Japanese Navy 1869 1945 Annapolis Maryland United States Naval Institute ISBN 0 87021 893 X Whitley M J 1988 Destroyers of World War 2 Annapolis Maryland Naval Institute Press ISBN 0 87021 326 1 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kapal perusak Jepang Makigumo 1941 amp oldid 24768873