www.wikidata.id-id.nina.az
Halaman ini berisi artikel tentang sebuah kota kuno di Asia Kecil Untuk konsili Ekumenikal pada tahun 451 lihat Konsili Kalsedon Untuk mineral lihat Kalsedon mineral Untuk organisasi politik keagamaan Amerika lihat Yayasan Kalsedon Untuk munisipalitas di Yunani lihat Kalkidona Kalsedon bahasa Yunani Xalkhdwn terkadang dialihaksarakan menjadi Kalkedon adalah sebuah kota maritim kuno di Asia Kecil Kota tersebut secara langsung terletak berseberangan dengan Bizantium selatan Scutari sekarang Uskudar dan kota tersebut sekarang merupakan distrik dari kota Istanbul yang bernama Kadikoy Nama Kalsedon adalah sebuah varian dari kata Calchedon yang ditemukan di seluruh koin dari kota tersebut serta dalam manuskrip Histories karya Herodotus Hellenica karya Xenophon Anabasis karya Arrian dan karya karya lainnya KalsedonKalsedon Gereja kecil St Euphemia dijadikan sebagai gereja Kalsedon Situs Kalsedon terletak di sebuah semenanjung kecil di pesisir utara Laut Marmara dekat mulut Bosphorus Nama Yunani dari kota tersebut berasal dari nama Foenisia nya yang artinya Kota Baru 1 seperti halnya nama Kartage Daftar isi 1 Tokoh terkenal 2 Lihat pula 3 Referensi 4 Sumber dan Pranala luarTokoh terkenal SuntingEuphemia abad ke 3 Masehi santo dan martir Kristen santo pelindung Kalsedon Boethus abad ke 2 SM pemahat Yunani Herophilos abad ke 2 SM dokter Yunani Phaleas dari Kalsedon abad ke 4 SM negarawan Yunani Thrasymachus abad ke 5 SM sophist Yunani Xenocrates abad ke 4 SM filsuf YunaniLihat pula SuntingDaftar nama tempat Yunani tradisional Chalkidona YunaniReferensi Sunting Harper Douglas Chalcedony Online Etymology Dictionary Diakses tanggal 2010 05 19 nbsp Artikel ini memadukan teks dari suatu publikasi yang sekarang dalam ranah publik Smith William ed 1854 1857 butuh nama artikel Dictionary of Greek and Roman Geography London John Murray Sumber dan Pranala luar SuntingGigaCatholic Latin GigaCatholic Armenian GigaCatholic SyriacKoordinat 40 59 N 29 02 E 40 983 N 29 033 E 40 983 29 033 Templat Bekas pemukiman di Turki Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kalsedon amp oldid 21638355