www.wikidata.id-id.nina.az
Jembatan Teluk Hangzhou Hanzi sederhana 杭州湾大桥 Hanzi tradisional 杭州灣大橋 Pinyin Hangzhōu Wan Daqiao adalah jembatan jalan raya dengan kabel pancang yang melintasi bagian Teluk Hangzhou di wilayah pesisir timur Tiongkok Ini menghubungkan kota Jiaxing dan Ningbo di provinsi Zhejiang Jembatan Teluk HangzhouKoordinat30 27 N 121 08 E 30 450 N 121 133 E 30 450 121 133 Koordinat 30 27 N 121 08 E 30 450 N 121 133 E 30 450 121 133MelintasiTeluk HangzhouLokalJiaxing Kota Cixi TiongkokKarakteristikDesainJembatan kabel pancangPanjang total35 673 km 22 166 mi Bentang terpanjang448 m 1 470 ft SejarahMulai dibangun8 Juni 2003Selesai dibangun14 Juni 2007Dibuka1 Mei 2008StatistikTol80 yuanLokasiKonstruksi jembatan selesai pada 14 Juni 2007 1 dan upacara pembukaan diadakan pada 26 Juni 2007 Jembatan dibuka untuk umum 1 Mei 2008 setelah periode pengujian dan evaluasi yang cukup lama Jembatan memperpendek jarak tempuh jalan raya antara Ningbo dan Shanghai dari 400 km 249 mi menjadi 180 km 112 mi dan mengurangi waktu tempuh dari 4 menjadi 2 jam Dengan panjang 35 673 km 22 mil Jembatan Teluk Hangzhou adalah salah satu dari jembatan trans samudera terpanjang Referensi Sunting World s longest trans sea bridge linked up successfully People s Daily Online Diakses tanggal 2008 05 03 Pranala luar Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Hangzhou Bay Bridge Situs resmi Chinapage org Hangzhou Bay Trans oceanic Bridge Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Jembatan Teluk Hangzhou amp oldid 24132711