www.wikidata.id-id.nina.az
Jamal Mirdad lahir 7 Mei 1960 adalah seorang aktor penyanyi dan politikus Indonesia Ia merupakan salah satu aktor yang memenangkan Piala Citra kategori Pemeran Utama Pria Terbaik bersamaan dengan pemeran utama wanita dalam film yang sama yakni bersama Lydia Kandou pada tahun 1992 untuk film Ramadhan dan Ramona Jamal MirdadAnggota Dewan Perwakilan RakyatRepublik IndonesiaMasa jabatan 1 Oktober 2009 30 September 2019Perolehan suara34 674 2009 1 39 760 2014 2 Daerah pemilihanJawa Tengah IInformasi pribadiLahirJamal Mirdad7 Mei 1960 umur 63 Kudus Jawa Tengah IndonesiaKebangsaanIndonesiaPartai politikPartai Gerakan Indonesia Raya 2009 sekarang Suami istriLydia Kandou m 1984 c 2013 wbr Anak4 termasuk Nana Mirdad Kenang Mirdad dan Naysila MirdadKerabatAndrew White menantu PekerjaanAktorpenyanyipolitikusKarier musikGenrePopPop DansaInstrumenVokalLabelMusica StudiosArtis terkaitAloysius RiyantoArie KoesmiranHetty Koes EndangPoppy MercuryTitiek Sandhora Daftar isi 1 Karier 2 Kehidupan pribadi 3 Diskografi 3 1 Album Pop 3 2 Album Dangdut 4 Filmografi 4 1 Film 4 2 Sinetron 5 Penghargaan dan nominasi 6 Sejarah elektoral 7 Pranala luar 8 ReferensiKarier SuntingIa pernah menerima penghargaan sebagai Pemeran Utama Pria Terbaik Festival FIlm Indonesia 1992 dalam film Ramadan dan Ramona Bakat menyanyinya ditemukan oleh pencipta lagu A Riyanto saat Jamal mengabdi kepada keluarga itu pada era 1980 an Di awal kariernya ia lebih banyak menyanyikan lagu lagu ciptaan A Riyanto Saat ini dia menjadi anggota DPR RI fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya dari Daerah Pemilihan Jawa Tengah I untuk periode 2014 2019 Kehidupan pribadi SuntingJamal Mirdad pernah dipertemukan dengan istrinya Lydia Kandou saat sama sama berperan dalam film Ramadan dan Ramona 1992 Perkawinannya dengan Lydia tidak mendapatkan restu dari orang tua Lydia lantaran keduanya berbeda agama Anak anaknya sekarang mengikuti jejak ayah ibunya sebagai pemeran yaitu Nana Mirdad dan Naysila Mirdad Dan setelah mengarungi bahtera keluarga selama 26 tahun pada tanggal 8 Maret 2013 melalui kuasa hukumnya Lydia Kandou memasukan gugatan cerai kepada Jamal Mirdad di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan 3 Saat ini ia terjun ke dunia politik dengan menjadi anggota DPR 2009 2014 dan 2014 2019 fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya dari Daerah Pemilihan Jawa Tengah I 4 Diskografi SuntingAlbum Pop Sunting Perawan Desa 1981 Hati Lebur Jadi Debu 1982 Hati Seorang Kawan Baru 1982 Hati Kecil Penuh Janji 1983 Rasa Cinta Bukan Dosa 1984 Antara Kau dan Aku 1985 Hati Seteguh Karang 1986 Jamilah 1986 Julaeha 1987 Masih Adakah Cinta 1987 Dibalik Rindu Ada Dusta Nathalia 1988 Cinta Anak Kampung 1988 Mariam Soto 1989 Susan Bukan Aku Merayu 1989 Ananda 1990 Yang Penting Hepi 1991 Baru Lima Menit 1992 U Lay Lay 1995 Album Dangdut Sunting Madunya Iblis 1984 Tak Sebening Hatiku 1984 Suminah 1994 Bujangan 1996 Merasa Hokey 1997 Goyang DPR 2004 Filmografi SuntingFilm Sunting Tahun Judul Peran Catatan1985 Pantang Mundur Ganesha Jr Karya debut1986 AIDS Phobia Fariz1987 Nenek Lampir Angga1988 Tertangkap Basah AntonArwah Anak Ajaib RudyWewe Gombel BudiRanjang Tak Bertuan HalimKamus Cinta Sang Primadona1992 Ramadhan dan Ramona Ramadhan Juga sebagai produser2012 Sang Martir Haji RachmanSinetron Sunting Tahun Judul Peran Produksi2009 Isabella sinetron Niko SinemArtPenghargaan dan nominasi SuntingTahun Penghargaan Kategori Karya Hasil1992 Festival Film Indonesia Film Terbaik Ramadhan dan Ramona MenangPemeran Utama Pria Terbaik Menang2010 Festival Film Bandung Pemeran Pembantu Pria Terpuji Serial Televisi Isabella NominasiSejarah elektoral SuntingPemilu Lembaga legislatif Daerah pemilihan Partai politik Perolehan suara Hasil2009 Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Jawa Tengah I Partai Gerakan Indonesia Raya 34 674 1 nbsp Y Terpilih2014 39 760 2 nbsp Y Terpilih2019 31 082 5 nbsp N Tidak Terpilih2024 Belum diketahui Belum diketahuiPranala luar Sunting Indonesia Profil di KapanLagi com Indonesia Jamal Mirdad JamilahReferensi Sunting a b Anggota Terpilih Pemilu DPR 2009 Jawa Tengah pemilu asia Diakses tanggal 31 Mei 2022 a b Potret Keterpilihan Anggota Legislatif Hasil Pemilu 2014 PDF kemenpppa go id Diakses tanggal 23 Mei 2022 Lydia Kandou Gugat Cerai Jamal Mirdad detikcom April 11 2013 18 Artis Lolos ke Senayan Jadi Anggota DPR RI Bayu Septianto 10 April 2017 Chris John Jamal Mirdad amp Nafa Urbach Berpotensi Gagal ke Senayan Tirto id Diakses tanggal 31 Mei 2022 Penghargaan dan prestasiDidahului oleh Tio PakusadewoFilm Lagu untuk Seruni 1991 Pemeran Utama Pria Terbaik Festival Film Indonesia Film Ramadhan dan Ramona 1992 Diteruskan oleh Tora SudiroFilm Arisan 2004 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Jamal Mirdad amp oldid 24114863