www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini membahas mengenai bangunan struktur infrastruktur atau kawasan terencana yang sedang dibangun atau akan segera selesai Informasi di halaman ini bisa berubah setiap saat tidak jarang perubahan yang besar seiring dengan penyelesaiannya Jalan Tol Padang Pekanbaru adalah jalan tol bagian dari Jalan Tol Trans Sumatera yang menghubungkan Padang dengan Pekanbaru Ruasnya berada di Provinsi Sumatera Barat dan Provinsi Riau melewati Lembah Anai yang merupakan deretan tebing curam yang terletak di Padang Panjang terus menyeberang jurang di Ngarai Sianok Bukittinggi dan bersambung dengan kelok sembilan di Payakumbuh Tol sepanjang 255 km dengan rute Padang menuju Bukittinggi sampai ke Pekanbaru akan segera dimulai dan yang luar biasa dari proyek ini adalah adanya terowongan sepanjang 8 95 km yang berada tepatnya di daerah Payakumbuh Terowongan yang menembus Bukit Barisan tersebut adalah terowongan tol pertama di Indonesia dan menjadi terowongan terpanjang Tahap awal dilakukan peletakan batu pertama Padang Sicincin untuk membangun terowongan tersebut dibutuhkan dana sekitar Rp9 triliun dari total Rp78 09 triliun pembangunan keseluruhan jadi untuk terowongan saja sudah menghabiskan dana Rp9 Triliun Jalan Tol Padang PekanbaruInformasi ruteDikelola oleh PT Hutama Karya Persero Panjang 255 km 158 mi Berdiri 27 Oktober 2022 13 bulan lalu 2022 10 27 sekarangPersimpangan besarUjung selatan PadangUjung utara PekanbaruLetakKota besar PadangBukittinggiPayakumbuhPekanbaruSistem jalan bebas hambatanSistem Jalan di IndonesiaJalan Tol Jalan rayaPada tanggal 27 Oktober 2022 Jalan Tol Trans Sumatera Ruas Pekanbaru Padang Seksi 6 Pekanbaru Bangkinang telah resmi beroperasi dan dibuka untuk umum serta belum dikenakan tarif karena masih dalam tahap uji coba 1 Pada tanggal 4 Januari 2023 Jalan Tol Trans Sumatera Ruas Pekanbaru Padang Seksi 6 Pekanbaru Bangkinang diresmikan kepada Presiden Jokowi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat PUPR Basuki Hadimuljono menyampaikan bahwa terowongan dipakai untuk menghemat rute karena jika tidak memakai terowongan akan lebih panjang 11 km 2 Pembangunan jalan tol ini dibagi menjadi 6 tahap pengerjaan yaitu 3 Tahap Ruas PanjangSeksi 1 Padang Sicincin 28 kmSeksi 2 Sicincin Bukittinggi 41 kmSeksi 3 Bukittinggi Payakumbuh 36 kmSeksi 4 Payakumbuh Pangkalan 43 kmSeksi 5 Pangkalan Bangkinang 56 kmSeksi 6 Bangkinang Pekanbaru 38 kmSimpang Susun dan Gerbang Tol suntingRuas Pekanbaru Bukittinggi Padang Dikelola PT Hutama Karya Persero Gerbang Tol Simpang Susun KM Lokasi Destinasi nbsp JALAN TOL PEKANBARU PADANG Batas Operasional PT Hutama Karya Persero Jalan Tol Berawal BerakhirJunction Pekan Baru 00 Pekan Baru nbsp Jalan Tol Rengat PekanbaruRengatPekan Baru nbsp Batas Wilayah Kota Pekanbaru nbsp Batas Wilayah Kabupaten KamparRamp on off Tambang 09 Tambang PekanbaruRimba PanjangDanau BingkuangSimpang Susun Bangkinang 40 Bangkinang BangkinangPetapahanGerbang Tol BangkinangSimpang Susun XII Koto Kampar 64 XII Koto Kampar Muara TakusXII Koto KamparGerbang Tol XII Koto Kampar nbsp Batas Wilayah Provinsi Riau nbsp Batas Wilayah Kabupaten Kampar nbsp Batas Wilayah Provinsi Sumatera Barat nbsp Batas Wilayah Kabupaten Limapuluh KotaSimpang Susun Pangkalan TBA Pangkalan Koto Baru PangkalanGerbang Tol Pangkalan nbsp Batas Wilayah Kabupaten Lima Puluh Kota nbsp Batas Wilayah Kota PayahkumbuhSimpang Susun Payakumbuh TBA Payahkumbuh PayakumbuhGerbang Tol Payakumbuh nbsp Batas Wilayah Kota Payahkumbuh nbsp Batas Wilayah Kabupaten Lima Puluh Kota nbsp Batas Wilayah Kabupaten Lima Puluh Kota nbsp Batas Wilayah Kabupaten AgamSimpang Susun Bukittinggi TBA Bukittinggi BukittinggiGerbang Tol Bukittinggi nbsp Batas Wilayah Kabupaten Agam nbsp Batas Wilayah Kabupaten Padang PariamanSimpang Susun Sicincin 36 Sicincin SicincinKayu TanamGerbang Tol SicincinGerbang Tol Padang 01 Batang Anai 1 Gerbang akhir Arah PekanbaruPayahkumbuhBukittinggi 2 Gerbang awal Arah PadangBengkuluPadang Pariaman nbsp Bandara Internasional Minangkabau nbsp Pelabuhan Teluk BayurRamp Padang 00 UTARA nbsp Bandara Internasional MinangkabauSicincinSELATANPadang nbsp Pelabuhan Teluk Bayur nbsp Batas Wilayah Kabupaten Padang Pariaman nbsp Batas Wilayah Provinsi Sumatera Barat nbsp JALAN TOL PEKANBARU PADANG Batas Operasional PT Hutama Karya Persero Jalan Tol Berawal BerakhirReferensi sunting Tanjung Idon 2022 10 27 Tol Pekanbaru Bangkinang Dibuka Hari Ini Gratis Selama Uji Coba Kompas com Diakses tanggal 2022 11 05 Proyek Jalan Tol Padang Bukittinggi Pekanbaru Dimulai Tol Padang Pekanbaru Terhambat Pembebasan LahanPranala luar suntingTol Padang Pekanbaru 19 Titik Padang Sicincin TuntasRuas sebelumnya nbsp Jalan Tol Rengat Pekanbaru Jalan Tol Trans Sumatera Ruas berikutnya Jalan Tol Padang JambiJalan Tol Betung Jambi nbsp Artikel bertopik bangunan dan struktur ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Jalan Tol Padang Pekanbaru amp oldid 25059855