www.wikidata.id-id.nina.az
Gereja Protestan Indonesia Banggai Kepulauan GPIBK adalah sebuah kesatuan Gereja Protestan di Indonesia yang juga merupakan satu dari lebih kurang 12 gereja gereja mandiri dari tubuh Indische Kerk Gereja Protestan Indonesia Gereja ini terutama melayani wilayah Banggai Kepulauan di provinsi Sulawesi Tengah Gereja Protestan Indonesia Banggai KepulauanPenggolonganProtestanOrientasiCalvinisWilayahBanggai Kepulauan IndonesiaDidirikan3 Februari 2000Nama lainGPIBK Daftar isi 1 Sejarah 2 Informasi 2 1 Alamat Sinode 2 2 Pengurus 3 Statistik 4 Lihat pula 5 Referensi 6 Pranala luarSejarah sunting nbsp Bagan pemekaran GPI yang menghasilkan berbagai gereja mandiri di Indonesia antara lain GPIBK GPIBK lahir pada 3 Februari 2000 di Jemaat Efata Bulagi melalui Sidang Khusus II Sinode Gereja Kristen di Luwuk Banggai 1 Informasi suntingAlamat Sinode sunting Jln Yolisan Desa Bulagi II Kec Bulagi Kabupaten Banggai Kepulauan Provinsi Sulawesi Tengah 94782 Pengurus sunting Kepengurusan GPIBK 1 Ketua Umum Pdt R Matade STh Sekretaris Umum Pdt A Sangande SThStatistik suntingJumlah gereja jemaat 131 jemaat 1 Jumlah anggota jemaat 45 980 jiwa 1 Lihat pula suntingGereja Protestan di IndonesiaReferensi sunting a b c d Info GPIBK di situs PGI Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014 02 22 Diakses tanggal 2014 02 07 Pranala luar sunting nbsp Portal Kristen Indonesia Situs PGI Diarsipkan 2019 03 27 di Wayback Machine Situs Facebook Pemuda Sinode GPIBK Diarsipkan 2023 08 02 di Wayback Machine Infografis GPI Diarsipkan 2016 03 05 di Wayback Machine Kaitan dengan gereja gereja lain termasuk GPIBK Karya Samuel Mandang 2013 nbsp Artikel bertopik gereja ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Gereja Protestan Indonesia di Banggai Kepulauan amp oldid 24070222