www.wikidata.id-id.nina.az
Gazetir adalah sebuah kamus atau direktori geografi sekaligus referensi penting untuk mencari informasi tempat dan nama tempat toponimi yang disertai peta atau atlas lengkap 1 Gazetir biasanya berisi uraian geografi suatu negara wilayah atau benua serta statistik sosial atau bentang alamnya seperti pegunungan perairan atau jalan Contoh informasi yang tercantum dalam gazetir adalah lokasi tempat dimensi bentang alam jumlah penduduk PDB tingkat melek huruf dan lain lain Informasi ini umumnya terbagi menjadi beberapa topik Entri dalam topik tersebut diurutkan sesuai abjad Peta rute Santa Fe Railway di Amerika Serikat yang terdapat di Grain Dealers and Shippers Gazetteer tahun 1891Gazetir modern dapat dijumpai di rak referensi perpustakaan dan dunia maya Lihat pula SuntingDaftar topik geografi ToponimiCatatan kaki Sunting Aurousseau 61 nbsp Lihat informasi mengenai gazetir di Wiktionary nbsp Artikel bertopik jurnalisme ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Gazetir amp oldid 14373779