www.wikidata.id-id.nina.az
Eritema nodosum merupakan kondisi yang terjadi pada kulit kaki yang ditandai dengan warna kemerahan hingga keunguan dan bengkak 1 Eritema nodosum biasanya dikaitkan dengan berbagai penyakit lainnya 1 Eritema nodosumEritema nodosum yang diakibatkan Sterptococcal pharyngitis ICD10 L52Informasi umumSpesialisasiDermatologi Daftar isi 1 Penyebab 2 Diagnosis 3 Gejala 4 Pengobatan 5 ReferensiPenyebab suntingPenyebab utama eritema nodosum adalah infeksi streptokokal dari tenggorokan 1 Bagaimanapun kondisi ini sering dikaitkan dengan tuberkulosis dan sarkoidosis dan dapat terjadi akibat reaksi dari obat obatan seperti antibiotik sulfonamida antibiotik penisilin dan obat salisilat 1 Kadang kadang tidak ada penyebab munculnya penyakit ini 1 Diagnosis suntingUntuk melakukan diagnosis terhadap eritema nodosum berbagai hal yang dilakukan oleh dokter Biopsi pada nodul 2 Kultur sel tenggorokan untuk melihat infeksi streptokokal 2 Pemeriksaan X ray pada bagian dada untuk melihat infeksi dari tuberkulosis dan sarkidosis 2 Gejala suntingGejala yang muncul adalah terjadinya bengkak dengan diameter 1 10 cm terjadi pada bagian paha dan juga tangan 1 Nyeri pada sendi dan tulang serta demam sering terjadi 1 Pengobatan suntingBerbagai perlakuan dapat dilakukan untuk menghilangkan bengkak 1 Istirahat total bed rest pemberian obat analgesik painkiller dan kadang kadang pemberian obat kortikosteroid sangat perlu 1 Referensi sunting a b c d e f g h i Inggris Peters M A Z Family Medical Enyclopedia British Medical Association a b c Inggris MedlinePlus Erythema nodosum terhubung berkala http www nlm nih gov medlineplus ency article 000881 htm 10 Juni 2014 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Eritema nodosum amp oldid 15555266