www.wikidata.id-id.nina.az
Ed Parish Sanders kelahiran 18 April 1937 adalah seorang sarjana Perjanjian Baru dan salah satu proponen utama dari Perspektif Baru tentang Paulus Ia merupakan seorang sarjana utama dalam kesarjanaan kontemporer tentang Yesus dalam sejarah dan ia berkontribusi terhadap pandangan bahwa Yesus merupakan bagian dari gerakan pembaharuan pada Yudaisme 1 Ia telah menjadi Arts and Sciences Professor of Religion di Duke University Carolina Utara sejak 1990 Ia pensiun pada 2005 Ed Parish SandersLahir18 April 1937 umur 87 Grand Prairie TexasKebangsaanAmerikaPekerjaanArts and Sciences Professor of Religion di Duke UniversityPenghargaanGuggenheim Fellowship for HumanitiesLatar belakang akademisPendidikanWesleyan College Fort Worth amp Southern Methodist UniversityAlma materUnion Seminary Th D Tesis The Tendencies of the Synoptic Tradition 1969 Pembimbing doktoralW D DaviesKarya akademisDisiplin ilmuPembelajaran Perjanjian BaruLembagaQueen s CollegeTrinity College DublinUniversity of CambridgeDuke UniversityMinat utamaYudaisme Yesus dalam SejarahKarya terkenalPaul and Palestinian Judaism The Historical Figure of JesusPemikiran pentingPerspektif Baru tentang Paulus Sanders merupakan Fellow of the British Academy Pada 1966 ia meraih gelar Th D dari Union Seminary di NYC Pada 1990 ia meraih gelar D Litt dari University of Oxford dan Th D dari University of Helsinki Ia telah mengarang bekerjasama mengarang atau menyunting 13 buku dan sejumlah artikel Ia telah meraih sejumlah penghargaan termasuk Grawemeyer Award pada 1990 dari University of Louisville and Louisville Presbyterian Theological Seminary untuk buku terbaik tentang agama yang diterbitkan pada 1980an untuk Jesus and Judaism 2 Daftar isi 1 Biografi 2 Karya karya terpilih 2 1 Buku 2 2 Artikel dan Bab 3 Bacaan tambahan 4 Referensi 5 Pranala luarBiografi suntingSanders lahir dan dibesarkan di Grand Prairie Texas Ia masuk Wesleyan College Fort Worth 1955 1959 dan Perkins School of Theology di Southern Methodist University Dallas 1959 1962 Ia menjalani setahun 1962 1963 belajar di Gottingen University of Oxford dan di Yerusalem Antara September 1963 dan Mei 1966 Sanders belajar di Union Theological Seminary New York untuk gelar Th D nya Tesisnya yang berjudul The Tendencies of the Synoptic Tradition yang diterbitkan pada 1969 yang menggunakan bentuk kritisisme untuk menguji kepada tradisi Injil berubah ubah dalam cara cara konsisten Tesis tersebut diurus oleh W D Davies Ia mengajar di McMaster University Hamilton Ontario dari 1966 sampai 1984 Pada 1968 ia memenangkan persekutuan dari Canada Council dan menjalani setahun di Israel mempelajari Yudaisme Rabbinik Pada 1984 ia menjadi Dean Ireland s Professor of the Exegesis of Holy Scripture di University of Oxford dan a Fellow of Queen s College posisi yang ia pegang sampai ia berpindah ke Duke University pada 1990 Ia juga menjadi dosen dan profesor kunjungan di Trinity College Dublin dan University of Cambridge Sanders mengidentifikasi dirinya sebagai liberal modern Protestan yang disekulerisasikan dalam bukunya Jesus and Judaism sarjana sejawatnya John P Meier menyebutnya Protestan pasca liberal Karya karya terpilih suntingBuku sunting Sanders E P 1969 The Tendencies of the Synoptic Tradition Tesis Ph D Cambridge Cambridge University Press ISBN 0 521 07318 9 1977 Paul and Palestinian Judaism London SCM Press ISBN 0 8006 1899 8 Baumgarten Albert I Mendelson Alan Meyer Ben F ed 1980 Jewish and Christian Self Definition Volume 1 The Shaping of Christianity in the Second and Third Centuries London SCM Press ISBN 978 0 3340 0818 7 Baumgarten Albert I Mendelson Alan ed 1981 Jewish and Christian Self Definition Volume 2 Aspects of Judaism in the Graeco Roman Period London SCM Press ISBN 978 0 3340 0819 4 Meyer Ben F ed 1982 Jewish and Christian Self Definition Volume 3 Self definition in the Graeco Roman World London SCM Press ISBN 978 0 3340 0822 4 1983 Paul the Law and the Jewish People Minneapolis MN Augsburg Fortress Publishers ISBN 0 8006 1878 5 1985 Jesus and Judaism London SCM Press ISBN 0 334 02091 3 Davies Margaret 1989 Studying the Synoptic Gospels London SCM Press ISBN 0 334 02342 4 1990 The Question of Uniqueness in the Teaching of Jesus The Ethel M Wood Lecture 15 February 1990 London University of London ISBN 0 718 70961 6 1990 Jewish Law from Jesus to the Mishnah London SCM Press ISBN 0 334 02102 2 1991 Paul Oxford Oxford Paperbacks ISBN 0 19 287679 1 1992 Judaism Practice and Belief London SCM Press ISBN 0 334 02470 6 1993 The Historical Figure of Jesus London Penguin Books ISBN 0 14 014499 4 2001 Paul A Very Short Introduction Oxford Oxford Paperbacks ISBN 0 19 285451 8 Artikel dan Bab sunting 1973 Patterns of Religion in Paul and Rabbinic Judaism A Holistic Method of Comparison Harvard Theological Review 66 4 455 478 1993 Jesus in Historical Context Theology Today 50 3 429 448 1996 Jesus Relation to Sepphoris Dalam Nagy Rebecca Martin Meyers Eric M Meyers Carol L et al Sepphoris in Galilee Crosscurrents of Culture Raleigh North Carolina Museum of Art hlm 75 79 ISBN 978 0 8825 9971 7 2001 Jesus Galilee Dalam Dunderberg Ismo et al Fair Play Diversity and Conflicts in Early Christianity Essays in Honor of Heikki Raisanen Novum Testamentum Supplements 103 Leiden Brill hlm 3 41 ISBN 978 9 0041 2359 5 2010 Jesus of Nazareth Dalam Collins John J Harlow Daniel C The Eerdmans Dictionary of Early Judaism Grand Rapids MI Eerdmans hlm ISBN 978 0 8028 2549 0 Bacaan tambahan suntingHengel Martin Deines Richard April 1995 E P Sanders Common Judaism Jesus and the Pharisees The Journal of Theological Studies Oxford Oxford University Press 46 1 1 70 doi 10 1093 jts 46 1 1 Parameter access date membutuhkan url bantuan Referensi sunting Kesalahan pengutipan Tag lt ref gt tidak sah tidak ditemukan teks untuk ref bernama TM1998 1 Grawemeyer Award 1990 E P Sanders Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014 10 28 Diakses tanggal 2016 04 11 Pranala luar suntingE P Sanders Intellectual Autobiography E P Sanders Jesus in Historical Context Diarsipkan 2006 02 08 di Wayback Machine E P Sanders The Question of Uniqueness in the Teaching of Jesus Diarsipkan 2016 03 03 di Wayback Machine The New Perspective on Paul Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title E P Sanders amp oldid 23216725