www.wikidata.id-id.nina.az
Djembatan Emas adalah film Indonesia yang dirilis pada tahun 1971 dengan disutradarai oleh Bambang Hermanto Film ini dibintangi antara lain oleh Bambang Hermanto dan Dien Novita Djembatan EmasSutradaraBambang HermantoProduserJulies RofiDitulis olehBambang HermantoPemeranBambang HermantoDien NovitaRofi ie PrabancanaA Hamid AriefFifi YoungEllya RosaHerry HermawanNetty HerawatiAminah BanowatiJusmanEddy GomblohAtmonadiNanan DipaNurnaningsihPenata musikIdris SardiSinematograferIsmaunTanggal rilis1971Durasi menitNegaraIndonesiaBahasaIndonesiaSinopsis SuntingPurboyo Bambang Hermanto dan Rofi ie Rofie ie Prabancana bekas pejuang tinggal di desa terpencil Suatu hari mereka sempat bentrok dengan pemuda pemuda kota yang diakhiri dengan rasa hormat pemuda kota Cuma mobil pemuda pemuda kota ini tanpa sengaja merobohkan jembatan satu satunya yang menghubungkan desa terpencil itu dengan kota Maka beramai ramai mereka memperbaiki jembatan Dalam kegiatan itu tumbuh rasa cinta Purboyo dan Henny Dien Novita salah satu dari rombongan pemuda kota Waktu jembatan selesai dan diadakan pesta desa ada gerombolan datang menyerbu Purboyo dan Rofi ie angkat senjata lagi Purboyo terluka dan tewas 1 Referensi Sunting Djembatan Emas pranala nonaktif permanen diakss pada 17 Desember 2009Pranala luar SuntingResensi perfilman jibis pnri go id pranala nonaktif permanen nbsp Artikel bertopik film Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Djembatan Emas amp oldid 22092041