www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus Cari sumber Negara kesatuan berita surat kabar buku cendekiawan JSTOR Desember 2023 Gaya penulisan artikel atau bagian ini mengandung kata bersayap yang mengandung opini Silakan lihat halaman pembicaraan Lihat juga panduan menulis artikel yang lebih baik Negara kesatuan adalah negara berdaulat yang diselenggarakan sebagai satu kesatuan tunggal di mana pemerintah pusat adalah yang tertinggi dan satuan satuan subnasionalnya hanya menjalankan kekuasaan kekuasaan yang dipilih oleh pemerintah pusat untuk didelegasikan Bentuk pemerintahan kesatuan diterapkan oleh banyak negara di dunia Peta negara negara yang berbentuk kesatuan berwarna biru Negara kesatuan adalah bentuk negara yang faqihh secara konstitusional sebagai satu unit yang mandiri dengan satu lembaga legislator yang diciptakan secara konstitusional pula Kekuasaan politis dari negara kesatuan dapat ditransfer kepada pemerintahan yang lebih rendah namun pemerintah pusat tetap memegang hak dasar untuk mencabut kembali kewenangan yang telah ditransfer tersebut Pemerintah dapat menambah atau mengurangi kewenangan tanpa persetujuan dari lembaga bersangkutan Dalam hal ini desentralisasi dapat diaplikasikan untuk unit pemerintahan yang lebih rendah asal didudukkan dalam kerangka negara kesatuan Pada saat yang sama desentralisasi tersebut dapat diikuti pula dengan dekonsentrasi devolusi ataupun delegasi 1 Patrick Meagher dan Mancur Olson mengkritik negara kesatuan atau rezim yang sentralistis karena sering mengalami kekurangan sarana seperti infrastruktur komunikasi untuk mengatur wilayah yang luas Untuk mengatasi masalah ini disarankan agar dibentuk unit pemerintahan yang lebih kecil Devas juga mengemukakan permasalahan lain yaitu lemahnya kontrol yang dilakukan pusat terhadap unit pemerintahan di bawahnya Kontrol pusat seringkali menimbulkan masalah yang lebih banyak daripada yang dapat diselesaikan seperti adanya keterlambatan ongkos biaya ekstra atau kemungkinan perilaku yang kurang terpuji 1 Daftar isi 1 Perbedaan dengan negara federal 2 Daftar negara kesatuan 3 Pranala luar 4 Lihat pulaPerbedaan dengan negara federal suntingNegara kesatuan bertentangan dengan negara federal federasi Di negara kesatuan satuan subnasional diciptakan dan dihapus oleh pemerintah pusat dan kekuasaan subnasional itu dapat diperluas atau dipersempit oleh pemerintah pusat Meskipun kekuasaan politik di negara kesatuan dapat didelegasikan melalui proses devolusi kepada pemerintah daerah berdasarkan perundang undangan yang dibuat parlemen pemerintah pusat tetaplah yang paling berkuasa pemerintah pusat dapat membatalkan peraturan peraturan daerah atau membatasi kekuasaan mereka Britania Raya adalah contoh negara kesatuan Skotlandia Wales dan Irlandia Utara bersama sama dengan Inggris adalah negara negara konstituen dari Britania Raya mereka memiliki satu taraf kekuasaan devolutif otonom yakni Pemerintah Skotlandia dan Parlemen Skotlandia di Skotlandia Majelis Pemerintah Wales dan Majelis Nasional Wales di Wales dan Eksekutif Irlandia Utara dan Majelis Irlandia Utara di Irlandia Utara Tetapi kekuasan devolutif itu hanya didelegasikan oleh Pemerintah Britania Raya lebih spesifiknya oleh Parlemen Britania Raya yang tertinggi di bawah doktrin kedaulatan parlementer Lebih jauhnya pemerintah pemerintah devolutif secara konstitusional tidak dapat menentang undang undang yang dihasilkan oleh parlemen Britania Raya dan kekuasaan pemerintah pemerintah devolutif tidak dapat diperluas atau dipersempit oleh pemerintah pusat parlemen dengan suatu pemerintahan yang terdiri dari Kabinet yang dikepalai oleh perdana menteri Misalnya Majelis Irlandia Utara pernah dibubarkan sebanyak empat kali dan kekuasaannya dialihkan kepada Kantor Irlandia Utara yang dijalankan pemerintah pusat Sebaliknya di negera federal negara bagian atau satuan subnasional lainnya berbagi kedaulatan dengan pemerintah pusat dan negara bagian memiliki fungsi kewujudan dan fungsi kekuasaan yang tidak dapat diubah secara sepihak oleh pemerintah pusat Di dalam beberapa kasus misalnya di Amerika Serikat hanya pemerintah federal yang secara langsung memiliki kekuasaan kekuasaan pendelegasian Satu contoh negara federal adalah Amerika Serikat di bawah Konstitusi Amerika Serikat kekuasaan dibagi antara pemerintah federal Amerika Serikat dan semua negara bagiannya Terdapat beberapa negara federal yang juga memiliki satuan satuan pembagian wilayah yang lebih rendah yang berbentuk kesatuan Amerika Serikat adalah federal sedangkan semua negara bagiannya adalah kesatuan kesatuan di bawah Aturan Dillon county dan munisipalitas hanya memiliki wewenang yang diberikan kepada mereka oleh masing masing pemerintah negara bagian di Amerika Serikat berdasarkan konstitusi negara bagian atau peraturan daerah Sebagian besar negara yang menjalankan sistem Westminster adalah negara kesatuan kecuali India Australia Kanada dan Malaysia yang berbentuk federal Negara negara ini dapat dipandang sebagai campuran kedua dua sistem itu menggunakan sentralitas sistem kesatuan pada tingkatan federal dan berbagi kekuasaan dengan negara bagian provinsi atau teritori yang dijumpai di dalam sistem federal Devolusi seperti federasi bisa saja simetris dengan semua satuan subnasional yang memiliki kekuasaan dan status yang sama bisa juga tak simetris dengan status dan kekuasaan tiap tiap wilayah tidak seragam Negara Kesatuan Negara Federal Otonomi daerah Setiap daerah memiliki perda dibawah UU Setiap daerah mempunyai UUD daerah yang tidak bertentangan dengan UUD negara hukum tersendiri Setiap daerah memiliki perda dibawah UU Perda terikat dengan UU UUD daerah tidak terikat dengan UU negara Perda terikat dengan UU Hanya Presiden Raja berwenang mengatur hukum Presiden Raja berwenang mengatur hukum untuk negara sedangkan kepala daerah untuk daerah Hanya Presiden Raja berwenang mengatur hukum DPRD provinsi negara bagian dst tidak punya hak veto terhadap UU negara yang disahkan DPR DPRD provinsi negara bagian dst punya hak veto terhadap UU negara yang disahkan DPR DPRD provinsi negara bagian dst tidak punya hak veto terhadap UU negara yang disahkan DPR Perda dicabut pemerintah pusat Perda dicabut DPR dan DPD setiap daerah Perda dicabut pemerintah pusat Sentralisasi Desentralisasi Semi sentralisasi Bisa interversi dari kebijakan pusat Tidak bisa interversi dari kebijakan pusat Bisa interversi dari kebijakan pusat Perjanjian dengan pihak asing luar negeri harus melalui pusat Perjanjian dengan pihak asing luar negeri harus melalui pusat Perjanjian dengan pihak asing luar negeri harus melalui pusat APBN dan APBD tergabung APBD untuk setiap daerah dan APBN hanya untuk negara APBN dan APBD tergabung Pengeluaran APBN dan APBD dihitung perbandingan Pengeluaran APBN dan APBD dihitung pembagian Pengeluaran APBN dan APBD dihitung perbandingan Setiap daerah tidak diakui sebagai negara berdaulat Setiap daerah diakui sebagai negara berdaulat dan sejajar Setiap daerah tidak diakui sebagai negara berdaulat Daerah diatur pemerintah pusat Daerah harus mandiri Daerah harus mandiri Keputusan pemda diatur pemerintah pusat Keputusan pemda tidak ada hubungan dengan pemerintah pusat Keputusan pemda diatur pemerintah pusat Tidak ada perjanjian antar daerah jika SDM SDA dilibatkan Ada perjanjian antar daerah jika SDM SDA dilibatkan Tidak ada perjanjian antar daerah jika SDM SDA dilibatkan Masalah daerah merupakan tanggung jawab bersama Masalah daerah merupakan tanggung jawab pemda Masalah daerah merupakan tanggung jawab bersama 3 kekuasaan daerah tidak diakui 3 kekuasaan daerah diakui 3 kekuasaan daerah tidak diakui Hanya hari libur nasional diakui Hari libur terdiri dari pusat dan daerah Hanya hari libur nasional diakui Bendera nasional hanya diakui Bendera nasional serta daerah diakui dan sejajar Bendera nasional hanya diakui Hanya bahasa nasional diakui Beberapa bahasa selain nasional diakui setiap daerah Hanya bahasa nasional diakuiDaftar negara kesatuan suntingAfghanistan Afrika Selatan Albania Algeria Angola Antigua dan Barbuda Arab Saudi Armenia Aruba Azerbaijan Bangladesh Belanda Belarusia Belize Benin Bhutan Bolivia Botswana Britania Raya Brunei Bulgaria Burkina Faso Burundi Chad Chili Curacao Denmark Jibuti Dominika Ekuador El Salvador Equatorial Guinea Eritrea Estonia Fiji Filipina Finlandia Gabon Gambia Georgia Ghana Grenada Guatemala Guinea Guinea Bissau Guyana Haiti Honduras Hungaria Indonesia Iran Islandia Israel Italia Jamaika Jepang Kamboja Kamerun Kazakhstan Kenya Kepulauan Marshall Kepulauan Solomon Kirgizstan Kiribati Kolombia Korea Selatan Korea Utara Kosta Rika Kroasia Kuba Kuwait Laos Latvia Lebanon Lesotho Liberia Libya Liechtenstein Lithuania Luksemburg Madagaskar Maladewa Malawi Mali Malta Maroko Mauritania Mauritius Mesir Moldova Monako Mongolia Montenegro Mozambik Myanmar Namibia Nauru Niger Nikaragua Norwegia Oman Palau Panama Pantai Gading Papua Nugini Paraguay Peru Polandia Portugal Prancis Qatar Republik Afrika Tengah Republik Ceko Republik Demokratik Kongo Republik Dominika Republik Irlandia Republik Kongo Makedonia Republik Rakyat Tiongkok Republik Tiongkok Taiwan Romania Rwanda Saint Lucia Saint Vincent dan Grenadines Samoa San Marino Sao Tome dan Principe Selandia Baru Senegal Serbia Seychelles Sierra Leone Singapura Sint Maarten Siprus Slovenia Slowakia Spanyol Sri Lanka Suriah Suriname Swaziland Swedia Tajikistan Tanjung Verde Tanzania Thailand Timor Leste Togo Tonga Trinidad dan Tobago Tunisia Turki Turkmenistan Tuvalu Uganda Ukraina Uruguay Uzbekistan Vanuatu Vatikan Vietnam Yaman Yordania Yunani Zambia ZimbabwePranala luar suntingOpen University UK amp Unitary state Open University The UK model of devolution Open University Devolution in ScotlandLihat pula suntingFederasi a b Susanto Sri Nur Hari 2019 11 02 Desentralisasi Asimetris dalam Konteks Negara Kesatuan Administrative Law and Governance Journal 2 4 631 639 doi 10 14710 alj v2i4 631 639 ISSN 2621 2781 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Negara kesatuan amp oldid 25344342 Daftar negara kesatuan