www.wikidata.id-id.nina.az
Bunta adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Banggai Provinsi Sulawesi Tengah Indonesia Kecamatan ini berjarak sekitar sekitar 137 Km ke utara dari ibu kota Kabupaten Banggai melalui Pagimana Pusat pemerintahannya berada di Kelurahan Bunta I BuntaKecamatanNegara IndonesiaProvinsiSulawesi TengahKabupatenBanggaiPemerintahan CamatJasman Mangantjo S HPopulasi Total20 018 jiwa 2 015 1 jiwaKode Kemendagri72 01 02Kode BPS7202030Luas579 km Desa kelurahan22Dan dalam rentang waktu tahun 1905 sampai 1907 dibukalah Area Perkebunan baru dan membentuk Kecamatan Bunta Sekarang Kecamatan Bunta adalah salah satu Kecamatan yang mengalami perkembangan yang maju sejak diadakannya transmigrasi tahun 1960 an Dalam perkembangannya kini sebanyak 2 dua perusahaan pertambangan yang sedang mengeksploitasi Nikel di desa Koninis dan Tuntung yaitu PT Kumala dan PT Bily Batas wilayah SuntingBatas batas wilayahnya adalah sebagai berikut Utara Teluk TominiTimur Kecamatan Lobu dan Kecamatan PagimanaSelatan Kecamatan Batui Kecamatan Simpang Raya dan Kecamatan NuhonBarat Teluk TominiDesa kelurahan SuntingBalanga Bohotokong Bunta I Bunta II Demangan Jaya Dondo Soboli Hion Huhak Kalaka Kalumbangan Koili Laonggo Longgolian Lontio Matabas Nanga nangaon Polo Pongian Salabenda Toima Tombongan Ulos TuntungReferensi Sunting Jumlah Penduduk Menurut Kecamatan di Kabupaten Banggai 2014 2015 nbsp Artikel bertopik kecamatan di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bunta Banggai amp oldid 23706079