www.wikidata.id-id.nina.az
Boys24 Hangul 소년24 Sonyeon Ishipsa juga ditulis sebagai BOYS24 adalah boyband pra debut Korea Selatan yang dibentuk oleh CJ E amp M melalui acara survival tahun 2016 dengan nama yang sama 1 Grup ini terdiri dari 27 anggota yang dibagi dalam empat unit 2 Grup ini menampilkan pertunjukan reguler di aula konser mereka sendiri dengan debut delapan anggota terakhir IN2IT 3 pada 26 Oktober 2017 2 4 5 BOYS24AsalSeoul Korea SelatanGenreK PopTahun aktif2016 2017LabelMMO CJ E amp MSitus webhttp boys24 mnet com Mantan anggotaDoha Youngdoo Jiahn Yeontae Inho Louoon Jinkyu Seonghwan Sungho Hyunuk Isaac Jihyeong Chani Jaehyun Minhwan Inpyo Haejoon Hongin Jinsub Sunghyun Yongkwon Jaemin Yonghyun Woojin Changmin San Hocheol Jinseok Hwayoung Daftar isi 1 Acara survival 1 1 MC amp master 2 Peserta 3 Misi 3 1 Seleksi 7 Besar 3 2 Seleksi Unit Final 3 3 Kontes Unit Pertama 3 4 Kontes Unit Kedua 3 5 Laga Kebangkitan 3 6 Pra Laga Unit Final 3 7 Laga Unit Final 4 Tabel Eliminasi 5 Siaran Internasional 6 Referensi 7 Pranala luarAcara survival suntingBoys24PresenterOh Yeon seoNegara asalKorea SelatanBahasa asliKoreaJmlh musim1Jmlh episode8ProduksiProduser eksekutifShin Hyeong kwanJung Hyeong jinOh Kwang sukProduserKang Hee jungDurasi80 120 menitRumah produksiCJ E amp MLiveworks CompanyN2 StudiosDistributorCJ E amp MRilis asliJaringanMnettvNRilis18 Juni 2016 2016 06 18 Boys24 merupakan acara survival realitas boyband pada tahun 2016 yang tayang setiap Sabtu pada pukul 22 00 WSK di Mnet dan tvN Acara ini merupakan proyek skala besar dimana unit dari jumlah anggota terpilih akan diproduksi dari 49 agensi bebas 6 Acara ini terdiri dari 8 episode tayang dari 18 Juni 2016 sampai 6 Agustus 2016 Rating tertinggi acara ini adalah 0 8 7 MC amp master sunting Oh Yeon seo MC Shin Hye sung Sutradara Lee Min woo Sutradara Jeon Bong jin Master vokal Ha Hwi dong Master tari Vasco Master rap Yoo Jae hwan Master vokal spesial Basick Master rap spesial Choi Young joon Master tari spesial Peserta suntingArtikel utama Daftar peserta Boys 24Misi suntingSeleksi 7 Besar sunting Misi ini dimana 49 peserta meraih 7 besar untuk menjadi pemimpin unit Peringkat Peserta Poin 1 Inho 91 3 2 Doha 85 6 3 Yeontae 81 4 Yonghyun 80 5 5 Sungho 80 3 6 Inpyo 80 3 7 Jinsuk 80 Seleksi Unit Final sunting Setiap unit memiliki 7 peserta Jumlah peserta dengan penampilan terburuk dipilih oleh juri adalah dua Dari 2 peserta pemimpin unit akan memilih satu peserta yang harus terselamatkan dari ancaman eliminasi Jika pemimpin dipilih oleh juri untuk masuk dua terbawah maka secara otomatis satu peserta tereliminasi Berikut adalah lagu lagu yang dibawakan setiap unit Unit Lagu Dipopulerkan oleh Langit Dope BTS Merah Very Good Block B Ungu Sherlock Shinee Hijau Be Mine Infinite Biru Call Me Baby EXO Putih Shock Beast Kuning Warning Sign Teen Top Kontes Unit Pertama sunting Setelah satu peserta tereliminasi di setiap unit satu unit terdiri dari 6 peserta yang tersisa Di misi Mix amp Match setiap unit wajib menggabungkan lagu dengan genre tertentu Jumlah suara oleh penonton akan terhitung setelah setiap unit yang tampil Unit dengan jumlah suara terendah akan tereliminasi Unit Lagu Dipopulerkan oleh Genre Hijau On and On VIXX Musikal Langit Sentimental WINNER Akustik Kuning Her Block B R amp B Biru Rough GFriend Musik Korea Putih Cheer Up Twice Hip Hop Merah Good Boy GD amp Taeyang EDM Ungu Gone Not Around Any Longer SISTAR19 Akustik Kontes Unit Kedua sunting Setelah satu unit 6 peserta tereliminasi misi ini tersisa 36 peserta Di episode 5 lagu yang dilantun oleh satu unit ditukar oleh lagu yang dilantun oleh unit yang lain Unit Lagu Dipopulerkan oleh Ditukar dari unit Merah I Need U BTS Putih Hijau Adore U Seventeen Kuning Kuning Dream Girl Shinee Hijau Biru Mirotic TVXQ Langit Langit Just Right Got7 Biru Putih 10 Out of 10 2PM Merah Laga Kebangkitan sunting Misi ini tersisa 30 peserta namun kuotanya bertambah dengan 5 peserta yang telah tereliminasi yaitu Hwang Inho bergabung di Unit Putih Lee Changmin bergabung di Unit Kuning Lee Insoo bergabung di Unit Langit Jung Yeontae bergabung di Unit Merah Chae Hochul bergabung di Unit Hijau Di misi Lagu Hit Idola Generasi Pertama setiap unit menyanyikan lagu K pop di era 90 an hingga 2000 an Dalam proses eliminasi host memilih peserta yang telah tereliminasi akan maju ke depan dan masuk dalam ancaman eliminasi Host juga memilih dua peserta dengan penampilan terburuk Peserta yang telah tereliminasi memilih satu dari dua peserta Setelah itu pemimpin unit memilih peserta harus terselamatkan dari ancaman eliminasi Jika peserta yang telah tereliminasi memilih pemimpin unit masuk dalam ancaman eliminasi maka peserta dengan penampilan terbaik yang dipilih oleh host akan memilih peserta yang harus terselamatkan Unit Lagu Dipopulerkan oleh Tahun Merah 1TYM One Time For Your Mind 1TYM 1999 Langit Candy H O T 1996 Kuning Friday Night g o d 1999 Hijau Brand New Shinhwa 2004 Putih Com Back Sechs Kies 1999 Pra Laga Unit Final sunting Satu unit yang terbaik akan mendapatkan 24 poin di ketiga posisi vokal rap penampilan kecuali penampilan seluruh peserta dalam satu unit akan tampil Sebelum menjalankan misi ini para peserta harus berlatih selama 3 jam Berikut adalah daftar lagu dibawah ini Posisi Lagu Dipopulerkan oleh Vokal Never Let You Go 2AM Penampilan We Will Rock You Dubstep Remix Queen Rap Panda Desiigner Hasil Unit Vokal Penampilan Rap Putih 0 0 0 Langit 0 0 24 Merah 0 0 0 Hijau 24 0 0 Kuning 0 24 0 Laga Unit Final sunting Satu unit dengan skor MVP terendah maka tereliminasi di episode terakhir ini Berikut adalah daftar lagu yang dinyanyikan oleh setiap unit Unit Lagu Merah Starlight Putih Time Leap Langit Bop Kuning YOLO You Only Live Once Hijau Candy Shop Hasil Unit Skor Master Skor MVP Unit Merah 225 826 Putih 235 846 Langit 294 889 Kuning 304 906 Hijau 284 867 Keterangan Unit Merah tereliminasi karena mendapatkan nilai terendah Unit dengan nilai MVP tertinggi mendapatkan uang sebesar 200 juta won sekitar 2 miliar rupiah Tabel Eliminasi suntingKunci warna Info peserta Peserta dari Unit Biru Peserta dari Unit Putih Peserta dari Unit Ungu Peserta dari Unit Langit Peserta dari Unit Merah Peserta dari Unit Hijau Peserta dari Unit Kuning Hasil Skor MVP tertinggi Unit peringkat kedua Unit peringkat ketiga Unit pemenang episode Aman Dua terbawah Eliminasi Peserta Seleksi Unit Final Kontes Unit Pertama Kontes Unit Kedua Laga Kebangkitan Laga Unit Final Setelah Final Oh Jinsuk Aman 287 430 Aman 906 Kim Hongin Dua terbawah Aman Lee Rowoon Aman Aman Choi Sunghwan Aman Aman Shin Jaemin Aman Aman Lee Changmin Aman 245 Eliminasi Kontes Unit Pertama Dua terbawah Kim Yonghyun Aman 251 447 Aman 889 Lee Woojin Aman Aman Lee Hwayoung Aman Aman Dikeluarkan karena skandal Park Yongkwon Dua terbawah Aman Kim Sangmin Aman Dua terbawah Keluar karena masalah kesehatan Isaac Aman Aman Lee Inpyo Aman 257 417 Aman 867 Choi Chanyi Aman Aman Koh Jihyung Aman Aman Kang San Aman Aman Jung Minhwan Aman Aman Chae Hochul Aman 253 393 Dua terbawah Park Doha Aman 259 394 Aman 846 Yoo Youngdoo Aman Aman Kim Jinseob Aman Aman Lee Haejoon Aman Aman Choi Jaehyun Dua terbawah Aman Hwang Inho Aman 253 393 Dua terbawah Jin Sungho Aman 249 398 Aman 826 Eliminasi Boys 24 Tak Jinkyu Aman Aman Kim Sunghyun Aman Aman Alex Moon Dua terbawah Aman Han Hyunwook Aman Aman Jung Yeontae Dua terbawah 245 Eliminasi Kontes Unit Pertama Dua terbawah Park Joonseo Aman 259 394 Eliminasi Eliminasi Laga Kebangkitan Park Wooyoung Dua terbawah 257 417 Eliminasi David Shin Aman 287 430 Eliminasi Lee Insoo Aman 253 393 Eliminasi Eliminasi Kontes Unit Kedua amp Laga Kebangkitan Namgoong Won Aman 249 398 Eliminasi Eliminasi Laga Kebangkitan Kim Taedong Dua terbawah 253 393 Eliminasi Kontes Unit Kedua Kim Taeyeon Aman Yoo Jonghyuk Aman Lee Changmin Aman 245 Eliminasi Kontes Unit Pertama Kim Hyunjin Aman Shim Yeonseok Aman Choi Yoonhyung Aman Lee Sangwook Aman Jung Kiseok Eliminasi Eliminasi Seleksi Unit Final Lee Kwanghyun Eliminasi Shin Kyuhyun Eliminasi Shin Jinkyu Eliminasi Park Yoonsol Eliminasi Yang Heechan Eliminasi Kim Soohan EliminasiSiaran Internasional sunting nbsp nbsp nbsp nbsp nbsp nbsp nbsp Boys 24 ditayangkan dalam 3 hari setelah siaran Korea setiap Selasa pukul 23 00 waktu Singapura atau 22 00 WIB di tvN Referensi sunting Chung Joo won June 16 2016 49 idol hopefuls shoot for the stars in CJ E amp M s Boys24 Yonhap News Diakses tanggal December 15 2016 a b BOYS24 Units Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016 12 20 Diakses tanggal December 15 2016 Kesalahan pengutipan Tanda lt ref gt tidak sah nama ref6 didefinisikan berulang dengan isi berbeda 인터뷰 인투잇 260회 상설공연 소년24 도약 위한 밑거름 성장할 것 enews24 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017 12 05 Diakses tanggal 2018 01 25 BOYS24 Project Intro Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016 10 20 Diakses tanggal October 20 2016 After Produce 101 success Mnet to launch boy band survival show The Korea Times May 9 2016 Diakses tanggal December 15 2016 프로듀스101 남매 탄생 소년24 내달 첫방송 공식입장 Diakses tanggal October 20 2016 소년24 Pranala luar suntingSitus web resmi Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Boys24 amp oldid 17959357