www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus Cari sumber Bendungan Bening berita surat kabar buku cendekiawan JSTOR Januari 2019 Untuk waduk di Jawa Tengah lihat Waduk Wadaslintang Bendungan Bening atau juga disebut sebagai Bendungan Widas adalah sebuah bendungan yang terletak di Kecamatan Saradan Kabupaten Madiun Jawa Timur atau sekitar 40 kilometer di timur Kota Madiun 4 Bendungan ini dibangun untuk membendung aliran Sungai Bening dan anak sungainya yakni Sungai Petung Sungai Bening sendiri adalah anak Sungai Widas Luas permukaan waduk ini sekitar 570 hektar dengan volume waduk normal 33 juta meter kubik Bendungan ini kini dikelola oleh Jasa Tirta I Di sisi utara bendungan ini terdapat Gunung Pandan sebuah gunung api nonaktif Gunung tersebut merupakan perbatasan antara Kabupaten Madiun Kabupaten Nganjuk dan Kabupaten Bojonegoro Bendungan BeningNegaraIndonesiaLokasiMadiun Jawa TimurKoordinat7 32 41 S 111 47 49 E 7 544588 S 111 796966 E 7 544588 111 796966 Koordinat 7 32 41 S 111 47 49 E 7 544588 S 111 796966 E 7 544588 111 796966KegunaanSerbagunaStatusBeroperasiMulai dibangun1977Mulai dioperasikan1984Biaya konstruksi 6 763 milyarPemilikKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatKontraktorBendungan amp saluran irigasi Proyek BrantasPermesinan MeidenshaBaja amp besi Marusei Heavy Industry Works dan Marushima SuimonPenyedia peralatan SumitomoPerancangNippon KoeiBendungan dan saluran pelimpahTipe bendunganUruganTinggi35 mPanjang660 mLebar puncak8 m 1 Volume bendungan596 800 m3Ketinggian di puncak111 mdplMembendungSungai BeningJumlah pelimpah1Tipe pelimpahPintuKapasitas pelimpah600 m3 detikWadukNamaWaduk BeningKapasitas normal28 900 000 m3Kapasitas aktif24 800 000 m3Kapasitas nonaktif2 100 000 m3Luas tangkapan89 5 km2Luas genangan570 hektarPLTM BeningPengelolaJasa Tirta I 3 Mulai dioperasikanNovember 1984JenisKonvensionalKepala hidraulik28 6 mJumlah turbin1Kapasitas terpasang0 65 MW 2 Akibat terjadinya sedimentasi pada tahun 2012 total kapasitas dari waduk yang terbentuk akibat dibangunnya bendungan ini diperkirakan tinggal 27 8 juta meter kubik dengan kapasitas aktif sebesar 25 4 juta meter kubik dan kapasitas nonaktif sebesar 2 4 juta meter kubik 5 Daftar isi 1 Pembangunan 2 Pemanfaatan 3 Referensi 4 Pranala luarPembangunan suntingBendungan ini dibangun di Desa Pajaran mulai tahun 1977 hingga 1984 oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Tenaga Listrik melalui Proyek Brantas dengan diawasi oleh Nippon Koei asal Jepang Pemanfaatan suntingAir yang terbendung oleh bendungan ini dimanfaatkan untuk mengairi lahan pertanian seluas 9 120 hektar 6 Selain itu air yang terbendung juga dimanfaatkan untuk membangkitkan listrik melalui sebuah PLTM berkapasitas 0 65 MW guna memenuhi kebutuhan operasional bendungan 3 Bendungan ini juga menjadi salah satu objek wisata di Kabupaten Madiun Fasilitas wisata yang ada di bendungan ini antara lain wisata pemancingan taman bermain anak kios dermaga outbond banana boat dan speed boat Selain itu juga terdapat lapangan tenis kereta wisata di dalam hutan penginapan dan rumah makan Referensi sunting Badan Penelitian dan Pengembangan Pekerjaan Umum 1995 Bendungan Besar Di Indonesia PDF Jakarta Departemen Pekerjaan Umum hlm 208 Development of the Brantas River Basin part 10 PDF dalam bahasa Inggris Tokyo JICA 1998 hlm 200 201 a b Dewanto Ulie 12 Juli 2021 PLTM Serba Serbi PT Jasa Tirta Energi Diakses tanggal 6 November 2022 Waduk Widas di Madiun Pola Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Brantas PDF Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat 20 Maret 2020 hlm 145 Diakses tanggal 16 Januari 2023 Bendungan Bening Balai Besar Wilayah Sungai Brantas 30 September 2022 Diakses tanggal 6 November 2022 Pranala luar suntingDaftar Bendungan di Indonesia pranala nonaktif permanen nbsp Artikel bertopik bendungan ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bendungan Bening amp oldid 25486196