www.wikidata.id-id.nina.az
Bahasa Portugal beralih ke halaman ini Untuk bahasa bahasa lain yang dituturkan di negara Portugal lihat bahasa di Portugal Bahasa Portugis portugues Lingua Portuguesa adalah sebuah bahasa Roman yang banyak dituturkan di Portugal Brasil Angola Guinea Khatulistiwa Guinea Bissau Sao Tome dan Principe Mozambik Tanjung Verde dan Timor Leste Banyak ahli bahasa yang menganggap bahasa Galisia bahasa daerah di Galisia Spanyol sebenarnya adalah sejenis Portugis yang telah dipengaruhi dengan kuat oleh bahasa Spanyol Dengan lebih dari 280 juta penutur asli Portugis adalah salah satu bahasa yang dituturkan secara luas di dunia dan merupakan bahasa yang paling banyak dituturkan kelima atau keenam di dunia Bahasa Portugis menjadi bahasa yang paling banyak digunakan di Amerika Selatan karena Brasil dengan 200 juta penduduknya membentuk sekitar 51 dari seluruh populasi Amerika Selatan Bahasa PortugisPortuguesLingua PortuguesaPengucapan puɾtuˈɣeʃ poɾtuˈɡes poʁtu ɡes poɹtu ɡes poɦtu gejʃ Dituturkan di Portugal Andorra Angola Australia Brasil Guinea Bissau Guinea Khatulistiwa India Goa Indonesia Luksemburg Makau Malaysia Mozambik Namibia Sao Tome dan Principe Spanyol Tanjung Verde Timor LesteWilayah Eropa AfrikaEtnisLusofonPortugisBrasilAsia LusoAfrika LusoPenutur275 7 juta 280 4 jutaRumpun bahasaIndo Eropa ItalikRomanItalo BaratGallo IberiaIbero RomanIberia BaratPortugis GalisiaBahasa PortugisBentuk awalLatin Kuno Latin KlasikLatin Umum Vulgar Portugis Kuno Portugis Galisia Bahasa PortugisSistem penulisanAlfabet Latin Alfabet Bahasa Portugis Braille Bahasa PortugisBentuk berisyaratKode manual Bahasa PortugisStatus resmiBahasa resmi di9 negara Angola Brasil Tanjung Verde Timor Leste Guinea Khatulistiwa Guinea Bissau Mozambik Portugal Sao Tome dan Principe1 Dependensi MakauBanyak Organisasi InternasionalDiakui sebagaibahasa minoritas diBahasa Kebudayaan UruguayDiatur olehPortugal Akademi Ilmu Lisboa Kelas Akademi Huruf Lisboa Brasil Academia Brasileira de LetrasKode bahasaISO 639 1ptISO 639 2 a href https iso639 3 sil org code por class extiw title iso639 3 por por a ISO 639 3 Lokasi penuturan Bahasa asli Bahasa resmi dan administratif Bahasa Kebudayaan atau kedua Minoritas berbahasa Portugis Bahasa kreol berbasis bahasa Portugis Portal Bahasa L B PWBantuan penggunaan templat iniPemberitahuanTemplat ini mendeteksi bahwa artikel bahasa ini masih belum dinilai kualitasnya oleh ProyekWiki Bahasa dan ProyekWiki terkait dengan subjek Apa tujuan penilaian artikel Sistem penilaian memungkinkan ProyekWiki memantau kualitas artikel dalam bidang subjeknya dan memprioritaskan pengerjaan artikel iniSiapa yang dapat menilai artikel Secara umum siapa pun dapat menambah atau mengubah peringkat artikel Namun menilai sebuah artikel sebagai Kelas A umumnya membutuhkan persetujuan dari setidaknya dua penyunting dan label AB dan AP hanya boleh digunakan pada artikel yang telah diulas dan saat ini ditetapkan sebagai artikel bagus atau artikel pilihan 20 35 Selasa 11 Juli 2023 UTC hapus singgahan Bahasa Portugis menyebar ke penjuru dunia pada abad ke 15 dan abad ke 16 saat Portugal menciptakan kerajaan kolonial dan perdagangan pertama dan yang terlama di dunia pada zaman modern 1415 1975 dari Brasil di Amerika hingga Makau di Tiongkok Hasilnya bahasa Portugis kini adalah bahasa resmi di beberapa negara dan dituturkan atau dipelajari secara luas sebagai bahasa kedua di banyak negara lainnya Hingga kini masih terdapat lebih dari 20 macam dialek Portugis Portugis adalah bahasa minoritas yang penting di Andorra Luksemburg dan Namibia Komunitas imigran berbahasa Portugis yang besar terdapat di banyak kota di seluruh dunia termasuk Paris di Prancis dan Boston New Bedford di Massachusetts Cape Cod dan Newark di New Jersey di Amerika Serikat Portugis akrab dipanggil A lingua de Camoes Bahasa Camoes dinamakan menurut Luis de Camoes pengarang Os Lusiadas A ultima flor do Lacio Bunga terakhir Latium Daftar isi 1 Fonologi 1 1 Vokal 1 2 Konsonan 2 Sistem penulisan 2 1 Diakritik 3 Contoh contoh 4 Lihat pula 5 Rujukan 6 Pranala luarFonologi SuntingBahasa Portugis mempunyai 26 fonem yaitu 21 huruf mati amp 5 huruf hidup Di samping itu sistem tata bahasanya sederhana di mana Vokal Sunting Bahasa Portugis memiliki 5 huruf hidup mulai dari A I U E dan O Konsonan Sunting Consonant phonemes of Portuguese 1 2 Bilabial Labio dental Dental Alveolar Post alveolar Palatal Velar UvularNasal m n ɲPlosive p b t d k ɡFricative f v s z ʃ ʒ ʁLateral l ʎFlap ɾSistem penulisan SuntingArtikel utama Alfabet Bahasa Portugis Huruf besar Huruf kecil IPA Huruf besar Huruf kecil IPAA a a N n n B b b O o o C c k P p p D d d Q q k E e e R r ɾ F f f S s s G g ɡ T t t H h aga U u u I i i V v v J j ʒ W w ˈdabliu K k ka X x ks L l l Y y ˈipsɨlɔn M m m Z z z Diakritik Sunting Bahasa Portugis memiliki tambahan alfabet yaitu Aksen tirus yaitu a e i o u Aksen nontirus yaitu a Sirkumfleks yaitu a e o Tanda gelombang yaitu a oContoh contoh SuntingPT Pelafalan standar Portugal BR Pelafalan standar Brasilterjemahan frasa IPAPortugis portugues PT puɾtu geʃ BR poɾtu ges halo ola o la dengarkan Diarsipkan 2005 04 05 di Wayback Machine selamat tinggal adeus PT ɐ dewʃ BR a dews tolong por favor PT poɾ fɐ voɾ BR poɾ fa voɾ terima kasih p terima kasih w obrigado obrigada obɾi gadu obɾi gadɐ maaf desculpe PT dɨʃ kuɫpɨ BR dʒis kuwpi yang itu aquele aquela PT ɐ kelɨ ɐ kɛlɐ BR a keli a kɛla berapa quanto kwatu ya sim sĩ tidak nao naw Saya tidak mengerti nao entendo naw ẽ tẽdu di mana kamar kecilnya Brasil Onde fica o banheiro odi fika u ba ɲejɾu Portugal lainnya Onde fica a casa de banho odɨ fikɐ ɐ kazɐ dɨ ba ɲu Lihat pula SuntingBahasa Portugis Brasil Bahasa Portugis Eropa Daftar kata serapan dari bahasa Portugis dalam bahasa IndonesiaRujukan Sunting Cruz Ferreira 1995 Barbosa amp Albano 2004 Pranala luar Sunting Wikipedia juga mempunyai edisi Bahasa Portugis Inggris Ethnologue com Portuguese Diarsipkan 2012 05 09 di Wayback Machine Portugis Instituto Camoes Bahasa Portugis dan kebudayaan Portugal Portugis Ciberduvidas da Lingua Portuguesa pranala nonaktif permanen Popular transnational website for doubts in the Portuguese language for native speakers Portugis Portuguese dictionary Kamus Bahasa Portugis Biblioteca Nacional Perpustakaan Nasional Portugal Biblioteca Nacional Diarsipkan 2016 09 17 di Wayback Machine Perpustakaan Nasional Brasil Inggris Portuguese 101 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bahasa Portugis amp oldid 23242802