www.wikidata.id-id.nina.az
Muḥkam dan Mutasyabih Arab محکم و متشابه dalam tafsir Al Qur an adalah pembagian kategori ayat berdasarkan status kejelasannya muhkam atau ketidakjelasannya mutasyabih 1 Pengertian atas kedua istilah itu masih kontroversial Beberapa mufassir menganggap perbedaannya adalah apakah ayat ayat tersebut memerlukan interpretasi atau refleksi lebih lanjut atau tidak jika hendak dibaca Pada umumnya orang memaknai ayat muhkam sebagai ayat ayat dengan satu makna dan mutasyabih sebagai ayat dengan lebih dari satu makna dan yang maknanya paling tepat perlu ditakwil 2 Contoh ayat mutasyabih adalah penggambaran antropomorfik Tuhan Allah misalnya tangan wajah atau di atas Arasy Pertanyaan apakah istilah istilah ini harus dimaknai secara harfiah atau majas telah diperdebatkan secara luas di abad abad awal Islam dan terus diperdebatkan 2 Daftar isi 1 Ayat Al Qur an 2 Komentar 3 Lihat pula 4 Catatan kakiAyat Al Qur an suntingAyat Al Qur an berikut membahas pembagian ayat muhkam dan mutasyabih 2 Dialah yang menurunkan Kitab Alquran kepadamu Muhammad Di antaranya ada ayat ayat yang muḥkamat itulah pokok pokok Kitab Alquran dan yang lain mutasyabihat Adapun orang orang yang dalam hatinya condong pada kesesatan mereka mengikuti yang mutasyabihat untuk mencari cari fitnah dan untuk mencari cari takwilnya padahal tidak ada yang mengetahui takwilnya kecuali Allah Dan orang orang yang ilmunya mendalam berkata Kami beriman kepadanya Alquran semuanya dari sisi Tuhan kami Tidak ada yang dapat mengambil pelajaran kecuali orang yang berakal 3 Komentar suntingTafsir at Tustari meriwayatkan perkataan yang dinisbahkan kepada Ali Mereka yang mendalam ilmunya adalah orang yang dilindungi oleh ilmu ilmunya dari kesesatan mengikuti hawa nafsunya atau dengan pendapat yang ditetapkan tanpa menyadari adanya perkara yang gaib 4 Lihat pula sunting nbsp Portal Islam Rasikhuna fil ilmCatatan kaki sunting Hamzah Muchotob 2003 Studi Al Qur an Komprehensif Yogyakarta Gama Media ISBN 979 95526 1 3 a b c Abdullah Saeed The Qur an An Introduction Routledge hlm 183 184 Quran 3 7 Ali Imran 7 موقع التفير الكبير Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Muhkam dan Mutasyabih amp oldid 23443527