www.wikidata.id-id.nina.az
Awan mammatus atau mammatocumulus berarti awan payudara 1 2 adalah istilah meteorologikal untuk bentuk gumpalan gumpalan menggantung yang terbentuk di dasar awan Nama mammatus diambil dari bahasa Latin mamma puting atau payudara karena bentuknya yang mirip dengan payudara wanita Awan mammatusAwan mammatus di San Antonio Texas 2009BentukAwan seperti gumpalan bulat halus yang mengantunglbsKarakteristik suntingMammatus umumnya dihubungkan dengan badai petir Umumnya terbentuk di dasar awan kumulonimbus tetapi juga dapat terbentuk pada awan altokumulus altostratus stratokumulus dan sirus juga awan abu gunung berapi butuh rujukan Di Amerika Serikat pengamat dapat mengenal ciri ciri awan mammatus Ketika terbentuk pada awan kumulonimbus awan mammatus dianggap pertanda akan datang badai besar atau bahkan badai tornado Karena bahayanya lingkungan tempat terbentuknya awan penerbang umumnya diminta waspada untuk menghindari awan kumulonimbus dengan mammatus Referensi sunting http weatherwing com Cumulonimbus Mammatus html Salinan arsip Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015 09 24 Diakses tanggal 2011 09 29 nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Mammatus Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Awan mammatus amp oldid 25304188