www.wikidata.id-id.nina.az
Edward Muwardi Abdul Aziz bin Abbid 29 November 1929 6 November 1980 adalah seorang pemeran Indonesia yang dikenal luas sebagai Aedy Moward Aedy biasanya sering bermain bersama Benyamin S dan Ateng dan ikut pula bermain dalam film yang sangat populer pada era 1970 an Inem Pelayan Sexy Aedy MowardLahirEdward Muwardi Abdul Aziz bin Abbid 1929 11 29 29 November 1929Kotaraja Hindia BelandaMeninggal6 November 1980 1980 11 06 umur 50 Nama lainAedy MowardPekerjaanaktorDalam Inem Pelayan Sexy Aedy berperan sebagai suami dari Titiek Puspa yang mempunyai pembantu yang cantik Doris Callebaute Selain itu Aedy juga pernah memegang peran utama dalam film Aku Tak Berdosa pada tahun 1972 dan Bundaku Tersayang pada tahun 1973 dengan seorang pemeran yang terkenal pada zaman itu Rahayu Effendi Filmografi SuntingThe Long March 1950 Enam Djam di Djogja 1950 Embun 1951 Terimalah Laguku 1952 Kafedo 1953 Krisis 1953 Lewat Djam Malam 1954 Pilihan Hati 1964 Tauhid 1964 Tikungan Maut 1966 Apa Jang Kau Tjari Palupi 1969 Impas 1971 Lewat Tengah Malam 1971 Pengantin Remaja 1971 Aku Tak Berdosa 1972 Angkara Murka 1972 Catatan Harian Seorang Gadis 1972 Flamboyan 1972 Hanya Satu Jalan 1972 Lingkaran Setan 1972 Mama 1972 Mereka Kembali 1972 Seribu Janji Kumenanti 1972 Vergine di Bali LA 1972 Cinta Pertama 1973 Bumi Makin Panas 1973 Bundaku Sayang 1973 Dimadu 1973 Jauh di Mata 1973 Patgulipat 1973 Pencopet 1973 Bulan di Atas Kuburan 1973 Ateng Raja Penyamun 1974 Atheis 1974 Demi Cinta 1974 Gaun Pengantin 1974 Si Mamad 1974 Seruling Senja 1974 Susana 1974 Ateng Mata Keranjang 1975 Balas Dendam 1975 Laila Majenun 1975 Malam Pengantin 1975 Ranjang Pengantin 1975 Semalam di Malaysia 1975 Inem Pelayan Seksi 1976 Cinta Abadi 1976 Oma Irama Penasaran 1976 Ranjang Siang Ranjang Malam 1976 Wajah Tiga Perempuan 1976 Ali Topan Anak Jalanan 1977 Guna Guna Istri Muda 1977 Inem Nyonya Besar 1977 Inem Pelayan Seksi II 1977 Inem Pelayan Seksi III 1977 Kemelut Hidup 1977 Manager Hotel 1977 Nafsu Besar Tenaga Kurang 1977 Petualang Cilik 1977 Sejuta Duka Ibu 1977 Terminal Cinta 1977 Bahaya Penyakit Kelamin 1978 Binalnya Anak Muda 1978 Bulu Bulu Cendrawasih 1978 Kasus 1978 Laki Laki Binal 1978 Pembalasan Guna Guna Istri Muda 1978 Raja Dangdut 1978 Di Ujung Malam 1979 Kisah Cinta Rojali dan Zuleha 1979 Kutukan Nyai Roro Kidul 1979 Cinta Segitiga 1979 Penghargaan dan nominasi SuntingTahun Penghargaan Kategori Karya yang dinominasikan Hasil1975 Festival Film Indonesia Pemeran Pendukung Pria Terbaik Bulan di Atas Kuburan MenangAktor Aktris Terbaik PWI Aktor Terbaik Seruling Senja Runner up IIIPranala luar SuntingProfil di Film Indonesia Profil di IMDbDidahului oleh tidak ada1974 Aktor Pendukung Terbaik FFI Pemenang1975 Diteruskan oleh Farouk Afero1976 nbsp Artikel bertopik biografi pemeran aktor aktris Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Aedy Moward amp oldid 23874147