www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini tentang tahun 1733 1733 MDCCXXXIII adalah tahun biasa yang diawali hari Kamis dalam kalender Gregorian dan tahun biasa yang diawali hari Senin dalam kalender Julian tahun ke 1733 dalam sebutan Masehi CE dan Anno Domini AD tahun ke 733 pada Milenium ke 2 tahun ke 33 pada Abad ke 18 dan tahun ke 4 pada dekade 1730 an Denominasi 1733 untuk tahun ini telah digunakan sejak periode Abad Pertengahan awal ketika Era kalender Anno Domini Tahun Masehi menjadi metode lazim di Eropa untuk penamaan tahun Mulai awal tahun 1733 kalender Gregorian terhitung 11 hari setelah kalender Julian yang tetap digunakan di sejumlah negara tertentu sampai tahun 1923 1733MileniumMilenium ke 2AbadAbad ke 17Abad ke 18Abad ke 19Dasawarsa 1710 an1720 an1730 an1740 an1750 anTahun1730173117321733173417351736Peristiwa SuntingKota Savannah di Georgia AS didirikan pada tanggal 12 Februari Sebuah perjanjian dibuat antara Vereenigde Oostindische Compagnie VOC dengan Raja Mataram Isi perjanjian ini belum diketahui tetapi menjadi penting karena perjanjian yang dibuat ini akan menjadi klausul yang wajib diakui oleh Sultan Hamengku Buwono Senopati Ingalaga Ngabdurrahman Sayidin Panotogomo Kalifattullah menandatangani Perjanjian Giyanti pada tahun 1755 24 tahun kemudian 1 Kelahiran Sunting13 Maret Joseph Priestley kelak menjadi seorang ilmuwan ternama di Inggris lahir Kematian Sunting1 Februari Raja August II dari Polandia Referensi Sunting Pasal 9 Perjanjian GiyantiLihat pula Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai 1733 Abad ke 18 nbsp Artikel bertopik waktu ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title 1733 amp oldid 18058660